
SuaraBali.id - Viralnya pengendara motor yang tega menyeret anjingnya di jalanan mendapat berbagai kecaman di media sosial.
Tindakan ibu-ibu ini juga memantik respons keras dari pecinta anjing di Bali.
Salah satunya adalah Christian Joshua Pale dari Animal Hope Shelter yang melaporkan pengendara motor yang menyeret anjingnya di Bali sempat viral di media sosial.
"Anabulnya sudah diamankan dan sudah dibawa ke klinik Anom Vet Bali. Pelaku diproses hukum, cuman pemilik motor dan sekaligus anjingnya tidak ditahan, cuma dimintai keterangan," ujarnya sebagaimana keterangan tertulis, Selasa, 16 Mei 2023.
Baca Juga: Dokter Ngamuk di Karens Diner Bali Gara-gara Tak Dipanggil Lengkap Dengan Gelar
Dia menceritakan kronologi penyiksaan anjing tersebut dan mengetahui video penyeretan anjing yang direkam pada 9 Mei 2023.
Menurut dia, perekam sempat memarahi pelaku yang terus menyeret anjing sambil mengendarai motor.
Christian lantas mendapat rincian mengenai video viral itu dan lantas menindaklajutinya.
Dia kemudian terbang ke Bali tempat kejadian perkara pada 13 Mei 2023. Atas dasar video itu, pihaknya membuat sayembara terkait identitas lengkap pelaku penganiayaan binatang itu.
"Yang penting kasus ini harus segera diusut," kata dia.
Baca Juga: Main Kartu Berujung Maut, 2 WN India Ini Naik Pitam Karena Makian Bahasa Inggris
Polsek Denpasar Selatan langsung menindaklanjutinya karena telah viral.
Setelah itu, pemilik anjing sekaligus motor yang menyeret anjing tersebut sudah dipanggil Polsek Denpasar Selatan.
Berita Terkait
-
Almere City Degradasi, 3 Klub Liga 1 Ini Bisa Jadi Opsi Thom Haye
-
Agus Difabel Kini Bingung Hidup di Lapas Tanpa Lengan Dan Tanpa Pendamping
-
Here We Go! Bali United Serius Ingin Rekrut Pelatih Eliano Reijnders
-
Artis Senior Ini Kecewa Tak Diundang ke Pernikahan Luna Maya, Padahal Dulu Akrab
-
Keberlanjutan Berpotensi Jadi Kunci Masa Depan Pariwisata Pulau Dewata
Terpopuler
- Selamat Tinggal Pelatih Persebaya Paul Munster, Dapat Hukuman Berat Kemarin
- Ini Syarat Lengkap Jadi Anggota Koperasi Merah Putih, Jalur Utama Penerimaan Bantuan Pemerintah
- 5 City Car Murah Mulai Rp50 Jutaan Bukan Toyota, Sat Set Hadapi Kemacetan
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe Sedan Mei 2025: Harga Mulai Rp20 Jutaan, Bandel, Pajak Ringan
- 7 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Terbaik, Aman Maksimal Lindungi Wajah
Pilihan
-
Lengkap! 8 Tim Promosi ke Liga 3 Musim Depan, Ada Klub Milik Polisi
-
Almere City Degradasi, 3 Klub Liga 1 Ini Bisa Jadi Opsi Thom Haye
-
Geger Pedagang Dipalak Ormas Rp 3 Juta, Wali Kota Solo Turun Tangan
-
PT Solo Manufaktur Kreasi Bakal Tanggapi Resume Penggugat Soal Minta Menyediakan Mobil Esemka
-
5 Rekomendasi HP Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Lancar Push Rank FF hingga MLBB
Terkini
-
Cerita Sukses Pemuda Bali Bawa AUM Mendunia, Berawal dari Modal Rp 300 Ribu
-
Ada Saldo DANA Kaget Hari Ini, Klik Dan Rp 800 Ribu Berpeluang Masuk e-Wallet
-
Siswa Undang Female DJ Berpakaian Seksi, Posisi Kepsek SMKN 1 Tejakula Terancam
-
Rabu Manis, Masih Ada Saldo Gratis dari DANA Kaget yang Bikin Senyum Manis
-
Woo Do-hwan Mr Plankton di Tanah Barak Bali Langsung Diserbu Emotikon Hati