SuaraBali.id - Di masa lalu, Pinkan Mambo ternyata pernah mengalami cinta bertepuk sebelah tangan. Hal ini terjadi saat ia masih berada di Duo Ratu bersama Maia Estianty.
Pinkan Mambo ternyata pernah jatuh cinta dengan vokalis Dewa 19, Once Mekel. Sayang perasaannya tak berbalas, Pinkan Mambo pun ditolak.
"Once itu gua tembak jadi pacar gue, gue ditolak," ungkap Pinkan Mambo dikutip dari KH Infotainment pada Senin (28/11/2022).
Pinkan Mambo juga kembali menyinggung nama Ahmad Dhani yang saat ini sudah jadi suami Mulan Jameela.
Ia berpesan kepada Ahmad Dhani, ketimbang terjun ke dunia politik sebagai politisi, Ahmad Dhani diminta untuk terus menjadi musisi.
"Ahmad Dhani bagus musiknya. Kalo kelakuannya nggak bagus. Mas Dhani jadi musisi ajalah, jangan jadi politikus, nggak bagus," tutup Pinkan Mambo.
Selain itu, mantan partner Maia Estiianty itu juga mengandaikan saat itu dirinya ditembak Ahmad Dhani.
Namun demikian Pinkan Mambo menolak mengungkap reaksinya karena takut Mulan Jameela marah.
"Kalo Mas Dhani kan yang nembak gua. Gua tolak nggak ya? Gua kasih tau nggak ya? Nanti Mulan marah kalo gua kasih tau," ujar Pinkan Mambo
Baca Juga: Pinkan Mambo Sebut Kena Karma, Maia Estianty Unggah Pesan Percuma Tak Bersyukur
Nama Ahmad Dhani akhirnya disebut saat Pinkan Mambo merasa tak terima dibilang tak disiplin oleh Maia Estianty.
Nama Ahmad Dhani mantan suami Maia itu lalu diseret sebagai saksi apa yang terjadi di masa lalu.
"Yang nggak disiplin itu Maia sebenernya. Dia bilang aku nggak dateng check sound, nggak mungkin! Tanya Dhani, siapa yang check sound-in Once? Once kalau show belum bangun, gue yang bangunin," kata Pinkan Mambo.
Sebelumnya, Pinkan Mambo membicarakan Ahmad Dhani saat kolaborasi dengan Maia Estianty. Ia mengaku takut dikira mengandung anak Dhani saat hamil di luar nikah, tetapi Maia malah menyebutnya halu.
Berita Terkait
-
Dapat 2 Standing Ovation, Penampilan Dandy Panjawi di Indonesian Idol Dipuji Mirip Once
-
Maia Estianty Gaungkan Ageing Gracefully, Ajak Dewasa Aktif Waspada Bahaya Cacar Api
-
Novel Cahaya Cinta di Manchester: Ketulusan Terbukti oleh Perjuangan
-
Ahmad Dhani Kirim Kode "Siap" untuk Inara Rusli, Netizen Malah Setuju
-
Belajar Melihat Orang Lain Tanpa Prasangka di Novel 'Kiblat Cinta'
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata