SuaraBali.id - Survei yang dilakukan Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA menunjukkan publik optimistis ekonomi nasional akan lebih baik.
"Sebesar 51 persen menyatakan ekonomi nasional akan lebih baik," jelas peneliti LSI Denny JA Adjie Alfaraby di Jakarta, Rabu (23/11/2022).
Bahkan, lanjut dia, sebesar 60,3 persen menyatakan kondisi ekonomi rumah tangganya pada tahun depan akan lebih baik.
Menurut dia, ada tiga tokoh yang dianggap berjasa atas daya tahan ekonomi, yakni Presiden Joko Widodo (30,4 persen), Menko Perekonomian Airlangga Hartarto (22,7 persen), dan Menkeu Sri Mulyani (21,6 persen).
Selain itu, tokoh-tokoh lainnya pun muncul tetapi persentasenya di bawah 10 persen.
Sebelumnya, tingkat kepuasan terhadap Jokowi berada pada angka 74.2 persen.
Survei nasional menggunakan 1.200 responden di 34 provinsi di Indonesia. Wawancara dilaksanakan secara tatap muka ("face to face interview"). "Margin of error" (MoE) survei ini adalah sebesar +/- 2,9 persen. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Survei LSI Denny JA Klaim Mayoritas Masyarakat Puas Atas Kinerja Presiden Jokowi
-
Terlilit Hutang Hingga Miliaran, Jessica Iskandar Sindir Sahabat Sosialita: Pada Akhirnya Anak Teman Terbaik
-
Proyeksi 2023: Negara di Asia Berkembang Pesat, Ekonomi Eropa dan Amerika Melemah
-
Alasan Google Bakal PHK Massal 10.000 Karyawan
-
Arab Saudi Bikin Lionel Messi Tertunduk Malu, Doa Harapan Rakyat Argentina Terjawab di Piala Dunia 2022
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien