SuaraBali.id - Awal pekan ini dunia maya dihebohkan dengan frase kata 'Monyet Pakai Jas Hujan', 'Monyet Pakai Jas Warna', 'Monyet Pake Jas Hujan Ijo', 'Monyet Pakai Jas Hujan', sampai 'Monyet Pakai Jas Hujan'.
Frase-frase kata ini kemudian ramai lagi dibahas. Penyebab kemunculan frase ini pun kemudian menjadi FYP warganet. Menjadi keanehan ialah dengan kata-kata dan frase di atas, lalu kenapa muncul foto Jokowi.
Jika ditelusuri di tren pencarian, kata monyet pakai jas hujan, atau monyet pakai jas hujan warga, hingga monyet pakai jas hujan sudah lama ada.
Foto yang paling atas muncul adalah Jokowi tengah mengenakan jas hujan hijau dengan dipayungi oleh ajudan. Foto ini, melansir Suara.com, ialah foto saat Presiden Jokowi mengenakan jas hujan plastik bewarna hijau pemberian warga, pada momen awal tahun 2020.
Tepatnya peristiwa ini terjadi saat Presiden Jokowi mengunjungi korban bencana di Desa Harkat Jaya, Kecamatan Sukajaya, Bogor pada 7 Januari 2020 lalu.
Hal yang sama juga ditemukan jika menilik akun dzakkystudio di TikTok, dia menulis monyet pakai jas hijau di media sosial Twitter muncul foto Presiden Jokowi.
Tren ini pun kemudian ramai di media sosial Twitter.
"Jgn pernah mencari di google arti monyet pake jas hujan, jangan!!!" tulis Hudri.
"Don't google Monyet pake jas hujan," cuit akun Madursen.
Baca Juga: PPKM Jawa-Bali Diperpanjang, Masih Boleh Nobar Piala Dunia 2022 Apa Tidak Ya?
Lantas, apa artinya monyet pakai jas hujan hijau?. Sampai saat ini pun, mesin pencarian google masih memperlihatkan hasil foto yang sama ketika mengetik sejumlah kata, misalnya pakai jas hujan, ayam pakai jas hujan, babi pakai jas hujan, hingga kucing pakai jas hujan.
Tag
Berita Terkait
-
Jleb! AHY Sebut Rakyat Butuh Makan Bukan Gembar-gembor Infrastruktur, Dibalas 'Miskin Literasi'
-
Gibran Rekomendasikan Kaesang Pangarep Bantu Share Kuesioner Ghosting Milik Warganet: Dia Ahli di Bidang ini
-
Jadi Utusan Khusus Presiden, Mardiono Ngaku Sudah Mengundurkan Diri Sebagai Wantimpres
-
Balas Dendam Ala Jokowi Diduga Pengamat Bakal Terjadi Lagi di Pernikahan Kaesang, Sasarannya...
-
Cari 'Monyet Pakai Jas Hujan' di Google Kok yang Muncul Foto Jokowi, Ini Penjelasannya
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat