SuaraBali.id - Awal pekan ini dunia maya dihebohkan dengan frase kata 'Monyet Pakai Jas Hujan', 'Monyet Pakai Jas Warna', 'Monyet Pake Jas Hujan Ijo', 'Monyet Pakai Jas Hujan', sampai 'Monyet Pakai Jas Hujan'.
Frase-frase kata ini kemudian ramai lagi dibahas. Penyebab kemunculan frase ini pun kemudian menjadi FYP warganet. Menjadi keanehan ialah dengan kata-kata dan frase di atas, lalu kenapa muncul foto Jokowi.
Jika ditelusuri di tren pencarian, kata monyet pakai jas hujan, atau monyet pakai jas hujan warga, hingga monyet pakai jas hujan sudah lama ada.
Foto yang paling atas muncul adalah Jokowi tengah mengenakan jas hujan hijau dengan dipayungi oleh ajudan. Foto ini, melansir Suara.com, ialah foto saat Presiden Jokowi mengenakan jas hujan plastik bewarna hijau pemberian warga, pada momen awal tahun 2020.
Baca Juga: PPKM Jawa-Bali Diperpanjang, Masih Boleh Nobar Piala Dunia 2022 Apa Tidak Ya?
Tepatnya peristiwa ini terjadi saat Presiden Jokowi mengunjungi korban bencana di Desa Harkat Jaya, Kecamatan Sukajaya, Bogor pada 7 Januari 2020 lalu.
Hal yang sama juga ditemukan jika menilik akun dzakkystudio di TikTok, dia menulis monyet pakai jas hijau di media sosial Twitter muncul foto Presiden Jokowi.
Tren ini pun kemudian ramai di media sosial Twitter.
"Jgn pernah mencari di google arti monyet pake jas hujan, jangan!!!" tulis Hudri.
"Don't google Monyet pake jas hujan," cuit akun Madursen.
Baca Juga: Reza Arap Pamer Potret Keseruan di Bali, Langsung Banjir Hujatan Gegara Mangkir Sidang Cerai
Lantas, apa artinya monyet pakai jas hujan hijau?. Sampai saat ini pun, mesin pencarian google masih memperlihatkan hasil foto yang sama ketika mengetik sejumlah kata, misalnya pakai jas hujan, ayam pakai jas hujan, babi pakai jas hujan, hingga kucing pakai jas hujan.
Berita Terkait
-
Rocky Gerung: Teriakan 'Hidup Jokowi' dari Prabowo Cuma Basa-Basi
-
Presiden Prabowo Teriak 'Hidup Jokowi' saat HUT Gerindra, Langsung Jadi Trending Terlama di X
-
Anies dan Alumni UGM Kompak Hadiri Pengukuhan Wamenkeu Jadi Guru Besar, Keberadaan Jokowi Dicari-cari
-
Warga Ramai Gaungkan Adili Jokowi, Iwan Fals: Emang Dia Salahnya Apa Sih...
-
Rocky Gerung Sebut Pujian Prabowo ke Jokowi Cuma 'Kertas Permen': Pahit di Dalam
Tag
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen: Saya Mau Keluar dari...
- Rusuh Lagi! Indonesia Siap-siap Sanksi FIFA, Piala Dunia 2026 Pupus?
- Apa Sanksi Pakai Ijazah Palsu? Razman Arif dan Firdaus Oiwobo Diduga Tak Diakui Universitas Ibnu Chaldun
- Aset Disita gegara Harvey Moeis, Doa Sandra Dewi Terkabul? 'Tuhan Ambil Semua yang Kita Punya...'
- Lolly Kembali Main TikTok, Penampilannya Jadi Sorotan: Aura Kemiskinan Vadel Badjideh Terhempas
Pilihan
-
Dukungan Penuh Pemerintah, IKN Tetap Dibangun dengan Skema Alternatif
-
Perjuangan 83 Petani Kutim: Lahan Bertahun-tahun Dikelola, Kini Diklaim Pihak Lain
-
Persija vs Persib Bandung, Ridwan Kamil Dukung Siapa?
-
Jordi Amat Bongkar Dugaan Kasus Pencurian Umur: Delapan Pemain..
-
Sejarah dan Makna Tradisi Nyekar Makam Sebelum Puasa Ramadan
Terkini
-
Pedagang di Lombok Timur Diharap Tak Menjual Sembako ke Luar Daerah Jelang Ramadan
-
Ada Cupid Dan Cokelat Saat Hari Valentine di Bandara I Gusti Ngurah Rai
-
Singapura Dan Jakarta Jadi Rute Terpadat di Bandara I Gusti Ngurah Rai
-
Cocoklogi Warganet, Temukan Akun Medsos Pelaku Penusukan Viral di Denpasar
-
Upah Harian Dipotong Rp 40 Ribu, Sopir Angkutan Siswa di Gianyar Protes