SuaraBali.id - Sosok mantan paranormal Ki Joko Bodo meninggal dunia, Selasa (22/11/2022). Saat dikenal sebagai paranormal, Ki Joko Bodo pun membangun rumah yang diberi nama cukup nyentrik.
Rumah tersebut diberi nama Istana Wong Sintinx, yang kemudian belakangan dirombak menjadi masjid.
Seolah menjadi firasat bagi sebelum meninggal dunia, pria yang sudah berusia 57 tahun ini pun kemudian mewariskan istana Wong Sintinx yang telah menjadi masjid tersebut.
Rumah itu menghabiskan biaya pembangunan hingga Rp 25 Miliar pada tahun 1995. Dulu, beredar kabar bahwa rumah Ki Joko Bodo itu dipakai untuk tempat perdukunan. Namun, kini Istana Wong Sintinx telah diubah atau diwakafkan menjadi masjid.
Baca Juga: Wendy Walters Ungkap Rasa Kecewa pada Reza Arap yang Pilih ke Bali daripada Hadir Sidang Cerai
Rumah Ki Joko Bodo itu dulunya sarat dengan aura mistis. Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Rumah Ki Joko Bodo itu bukan asal-asalan disebut mewah. Rumah tersebut ada dua candi yang kabarnya terbuat dari bebatuan Gunung Merapi.
“Rumahku sudah aku wakafkan untuk masjid yang di sana, yang buat praktik (dukun) dulu itu,” kata Ki Joko Bodo dalam tayangan Selebrita Pagi.
Ki Joko Bodo meninggal dunia di kediamannya, Istana Wong Sinting pada hari ini, Selasa (22/11/2022) pagi. Lelaki 59 tahun itu wafat tidak lama setelah ia mandi.
Sang anak, Refo menerangkan Ki Joko Bodo rutin check up ke dokter. Bahkan Kamis besok adalah jadwalnya memeriksa kondisi kesehatannya.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Ki Joko Bodo memang sudah sakit darah tinggi sejak beberapa tahun ini. Namun, gejalanya kadang timbul dan kerap stabil.
Baca Juga: Bule Cantik Curhat Beli Kartu Perdana Harga Segini di Bali, Publik: Mahal Banget!
Berita Terkait
-
Harganya Ditaksir Rp 25 Miliar, Anak Ki Joko Bodo Bongkar Sisi Seram Rumahnya: Ada Patung Senyum
-
Profil Istana Wong Sintinx, Rumah Ki Joko Bodo Ada Candi, Goa hingga Kini Jadi Masjid
-
Dibuatkan Candi Bapaknya, Pengalaman dan Pendidikan Ayda Prasasti Bukan Abal-abal, Lulusan Kampus Mentereng
-
Kekayaan Ki Joko Bodo: Bangun Candi Buat Anak, Intip Isi Garasi Pemilik 'Istana Wong Sinting' Ini
-
Biodata dan Agama Ayda Prasasti, Anak Ki Joko Bodo yang Dibuatkan Candi
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Maksimalkan Jumlah Pemilih, Perekaman KTP Akan Dilakukan Sampai Hari Pencoblosan
-
Pendapatan Pajak dari MotoGP Mandalika Turun Meski Jumlah Penonton Naik
-
Belanja Lebih Murah di Promo Brand Sale 12.12 Blibli
-
PSK Asal Filipina Ditangkap Di Sanur, Tak Punya Paspor
-
Lapas Bangli Berikan Transparansi Soal Scott Rush Bali Nine Agar Tak Ada Kecemburuan