
SuaraBali.id - Semenjak kemunculannya di belantika music dangdut tanah air kurang lebih 16 tahun yang lalu, Inul Daratista menuai kontroversi karena goyang ngebornya.
Popularitas Inul Daratista yang kan meroket tak hanya terkenal di Indonesia namun juga di Malaysia.
Namun demikian, bukannya tanpa rintangan, goyang ngebor Inul Daratista ini sempat menuai kecaman Rhoma Irama hingga dicekal oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI).
Ternyata di balik pencekalan Inul Daratista dan goyang ngebornya, ada maksud terselubung yang dikatakan oleh Mardigu Wowiek. Ia menyinggung adanya sebuah propaganda.
Mardigu mengaku punya informasi ini dari kerabatnya yang merupakan intelijen Malaysia, Mardigu mengungkap Malaysia sempat ketar-ketir dengan eksistensi Inul Daratista.
"Dia ngomong gini 'by all mean, Inul tidak boleh terkenal'. Jadi, Inul itu nation threat," kata Mardigu Wowiek.
Hal ini karena menurut Mardigu, Popularitas Inul Daratista dianggap bakal membuka peluang untuk produk Indonesia bisa mendominasi pasar Malaysia.
"Kalau Inul terkenal, produk Indonesia bisa membanjiri Malaysia," sambungnya.
Karena hal itulah Mardigu Wowiek menilai pencekalan Inul Daratista justru malah menguntungkan Malaysia.
"Masuk infiltrasi, akhirnya MUI menyatakan ini haram. 'Begitu dinyatakan haram, kami di Malaysia tepuk tangan' katanya gitu," pungkasnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dihujat Dandan Menor ke Pemakaman Titiek Puspa, Inul Daratista: Kalau Bisa Pakai Wig
-
Rahasia Panjang Umur Mahathir Mohamad, Tetap Aktif di Usia 99 Tahun: Masih Bugar, Nyetir dan Berkuda
-
Elkan Baggott atau Nathan Tjoe-A-On? Gagal di Eropa Merapat ke Liga Malaysia
-
Inul Daratista Ungkap Titiek Puspa Sering Mandi Pakai Air Mineral, Apa Saja Manfaatnya?
-
Malaysia Tiru Naturalisasi Ala Timnas Indonesia, Pemain Lokal 'Kepanasan'
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
Terkini
-
Penyedia Layanan Kanker Terbesar di Dunia Beroperasi di Bali International Hospital
-
Link DANA Kaget di Akhir Pekan, Ada Uang Jajan Untuk Malam Minggu Siap Diklaim
-
Dedi Mulyadi Geram, Sekolah Ini Hendak Plesir ke Bali Dengan Minta Murid Bayar Jutaan
-
Skandal AI di Universitas Udayana : Mahasiswa Ubah Foto Teman Jadi Vulgar dengan Bot Telegram
-
Dari 'Kak' Jadi 'Sayang' Transformasi Hubungan Luna Maya Dan Maxime Bouttier di Luar Dugaan