SuaraBali.id - Gara-gara mengetahui sang suami KW masih berkomunikasi dengan mantan pacarnya, seorang ibu muda berinisial NKMS berniat untuk mengakhiri hidup.
Ibu muda berusia 22 tahun itu tak kuasa menahan sakit hatinya karena mantan pacar dan suaminya masih saling berhubungan.
Pasangan suami istri yang sudah dikaruniai putra berusia 2 tahun ini pun kerap cekcok.
Karena kesabaran habis dan gelap mata, NKMS nekat melakukan percobaan bunuh diri dengan mencoba terjun dari Jembatan di Desa Ayunan, Abiansemal, Badung, Bali, pada (21/10/2022) pukul 16.00 WITA.
Baca Juga: Patroli Berkala Dilakukan di Titik Keramaian WNA di Bali Menjelang KTT G20
Beruntung, aksi percobaan bunuh diri itu tepergok anggota TNI Kodim 1611/Badung yang bertugas sebagai Babinsa 1611-05/Abiansemal, Peltu Dewa Agung Putra Ardiyasa.
Peltu Agung yang saat itu melintas di lokasi dan curiga dengan gelagat wanita tersebut dengan sigap langsung mengamankannya menarik tangan NKMS yang sudah memanjat tembok Jembatan Ayunan.
Peristiwa ini pun sempat viral di media sosial.
Hal itu diungkapkan Peltu Agung di Makodim 1611/Badung, Denpasar, pada Senin 24 Oktober 2022 saat menerima penghargaan dari Komandan Kodim 1611/Badung Kolonel Inf Dody Triyo Hadi, Ssos Msi atas tindakan penyelamatan perempuan yang melakukan percobaan bunuh diri itu.
"Saya saat itu sedang bertugas membantu proyek Pompa Hydram, saya melihat ibu itu bawa sepeda motor menangis, lalu menitipkan anaknya kepada warga, saya curiga gelagat seperti mau bunuh diri, dia sudah manjat tembok jembatan langsung saya ambil tangannya, lalu dia terduduk dan pingsan," ungkap Peltu Agung.
Baca Juga: Hasil Karya 5 UMKM di Bali Jadi Souvenir G20, Mulai Aksesoris Hingga Produk Kesehatan
Lanjut Babinsa Desa Ayunan Koramil 1611-05/Abiansemal melihat kondisi perempuan itu tampak gelisah lalu dia mengantarkan NKMS pulang ke rumahnya yang berjarak sekitar 1 kilometer dari lokasi dan bergegas mencari pertolongan medis.
Berita Terkait
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Formappi Kritisi Dasco, Revisi UU Polri Dikhawatirkan Bernasib Sama Seperti RUU TNI hingga RUU BUMN
-
18 Rumah Dinas TNI di Aceh Terbakar Hebat saat Libur Idul Fitri, Penyebabnya Masih Misteri!
-
Apes, Dipakai Mudik Mobil Daihatsu Xenia Malah Rusak Kena Ledakan Balon Udara
-
Bali United Rebutan Dapat Jordi Amat dengan Raksasa Liga 1 Indonesia?
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu
-
Arus Balik dari Jawa ke Bali Mulai Meningkat, Akhir Pekan Diprediksi Jadi Puncaknya
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak
-
Dulu Turis Langsung ke Gili Trawangan, Kini Senggigi Dibidik: NTB Ubah Strategi Pariwisata