"Apa punya hubungan, atau pertemanan, coba jelasin," kata Billy.
Devina pun mengungkapkan, jika dirinya memang sengaja tidak mau menanggapi atau memberi klarifikasi atas tuduhan sebagai selingkuhan Rizky Billar.
Ia beralasan karena memang merasa tidak bersalah. Di samping itu, ia pun mengaku enggan memberikan tanggapan karena takut dianggap panjat sosial (pansos) di tengah kekisruhan rumah tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora.
"Kalau aku koar-koar takutnya dibilang pansos, memanfaatkan kondisi mereka, atau mencari momen dari masalah mereka. Aku gak mau begitu," kata dia.
Kemudian Billy kembali menanyakan soal hubungannya dengan Rizky Billar kepada Devina Kirana.
Devina pun mengatakan, jika dirinya memang sempat satu manajemen. Manajer Rizky Billar dulu memang Derry Syaputra, yang sekaligus manajernya.
"Aku memang dulu satu manajemen dengan itu (Rizky Billar)," katanya.
Selain satu manajemen, Devina mengaku pernah main bareng dalam satu di antara sinetron dengan Rizky Billar.
Devina Kirana sebelumnya sempat bermain peran dalam sinetron Jodoh Wasiat Bapak season 2 dengan Rizky Billar pada tahun 2021.
Namun, mengenai hubungannya dengan Rizky Billar, Devina mengaku hanya sebatas profesional dalam sinetron.
"Pernah satu sinetron satu tahun," kata Devina.
Kemudian, Billy Syahputra yang seolah penasaran terus mengulik keterangan Devina Kirana,
"Beneran jadi orang ketiga?," tanya Billy.
"Nggak lah, kan aku juga udah punya pasangan," kata dia
Berita Terkait
-
Hadiri Premier Film Penerbangan Terakhir, Bella Damaika Mantan Selingkuhan Pilot Tuai Hujatan
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain