SuaraBali.id - Publik masih dihebohkan dengan kabar dugaan KDRT yang diduga dilakukan oleh Rizky Billar ke Lesti Kejora. Padahal selama ini keduanya selalu terlihat mesra, namun siapa sangka Lesti Kejora ternyata menyimpan duka.
Kehancuran karier Rizky Billar pun sudah diprediksi banyak pihak meski masih jadi terlapor. Ia pun sudah dipecat secara resmi menjadi host di sebuah acara televisi.
Bahkan penghargaan yang ia terima pun ditangguhkan karena permasalahan KDRT ini. Tentunya ada banyak kerugian di bidang karir yang Rizky Billar terima.
Akan tetapi ternyata menurut pengacara, Rizky Billar sama sekali tak peduli terkait karirnya.
Melansir dari akun Instagram @rumpi_gosip, pengacara Rizky Billar memberikan pernyataan yang mengejutkan. Lantaran kliennya disebut tak peduli jika karirnya hancur.
Pengacara Rizky Billar ini dikenal sebagai sosok yang memang mengenalnya. Apalagi fakta bahwa dirinya tak lain adalah sepupu dari suami Lesti Kejora ini.
"Dia nggak peduli karirnya hancur," kata pengacara Rizky Billar dalam pernyataannya.
Lebih lanjut, sang pengacara menjelaskan apa yang sebenarnya sangat dipedulikan oleh Rizky Billar. Dibandingkan karir, Rizky lebih peduli terhadap istri dan anaknya.
Ia berharap tetap bisa mempertahankan rumah tangga yang dijalin dengan Lesti Kejora. Apalagi rumah tangga mereka masih seumur jagung.
Baca Juga: Pengusaha Ini Tak Yakin Penghasilan Rizky Billar dari Raja Sei Bisa Beli Lamborghini
Kemudian ia pun tak ingin bercerai dengan pedangdut kondang Indonesia tersebut. Namun tampaknya, tak semua netizen mendukung keinginan Rizky Billar ini.
"Hahaha, karena Lesti sumber duitnya Billar," kata netizen.
"Kalo ga pisah, ga kerja pun tak apa, asal duit mengalir deras dari istri," tambah yang lain.
"Kan istri yang duitnya banyak, usahanya banyak," timpal lainnya.
Berita Terkait
-
Roby Tremonti Bicara Soal Surat Pembatalan Nikah dengan Aurelie Moeremans, Dipaksa Ngaku KDRT
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Na Daehoon Bantah Tudingan Lakukan KDRT pada Jule: Tidak Pernah Sekalipun!
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026