SuaraBali.id - Sesama pasangan yang berkarier di dunia hiburan, Anang Hermansyah dan Ashanty mempunyai pundi-pundi penghasilan yang cukup banyak.
Anang Hermansyah dan Ashanty bisa dibilang pasangan sukses dan kaya raya. Karena tak hanya bermusik, mereka juga punya banyak bisnis.
Pasangan yang menikah pada 12 Mei 2012 silam ini memiliki sederet bisnis yang menjadi sumber penghasilan mereka.
Bisnis Anang dan Ashanty pun tak hanya terpaku pada satu bidang, namun terbagi di beberapa sektor.
Berikut bisnis Anang Hermansyah dan Ashanty selain bermusik :
1. Ayam Asix
Bisnis yang paling banyak digeluti Anang dan Ashanty adalah di bidang kuliner. Salah satunya usaha olahan ayam yang diberi nama 'Ayam Asix'.
Bisnis tersebut membuka gerai pertamanya yang berlokasi di kawasan Margonda, Depok pada Juli 2018. Hingga saat ini, Ayam Asix telah membuka outlet di berbagai kota besar di Seluruh Indonesia.
2. Kue Asix
Selain olahan ayam, keluarga yang dikenal dengan 'Asix' ini kembali melebarkan sayap bisnisnya di dunia kuliner. Ada bisnis kue Asix yang berlokasi di kota Malang, Jawa Timur.
Saat Ini ada dua outlet usaha kue Asix yang beralamat di Jl. Balearjosari dan Jl. Guntur, Malang. Varian produk yang dijajakan pun beragam, mulai dari kue hingga roti sobek berbagai rasa pun ada.
3. Lu'miere
Masih di bidang makanan, Anang dan Ashanty juga memiliki toko bernama Lu'miere. Masih menawarkan berbagai macam kue dan roti sobek, bedanya disini juga ada Spong lava cake, crispy puff, toast, hingga dessert box.
4. Anang Family Karaoke
Untuk usaha satu ini, keluarga Anang memang telah menjalankannya sejak Desember, 2013 silam. Bisnis yang berkaitan dengan profesinya sebagai musisi ini terdapat di kota asal Anang, yaitu Malang.
Berita Terkait
-
Jamkrindo Syariah Beberkan Strategi Bisnis di 2026
-
Saat Bisnis Bertumbuh, Sistem Kerja Terpadu Jadi Kunci Daya Saing
-
Emiten IRSX Jadikan Konser Hybrid Jadi Ladang Cuan Baru
-
Perkuat Investasi Bisnis Indonesia-Korea, KB Bank Gelar 2026 Indonesian Day Business Forum di Seoul
-
Bisnis 2026: Rhenald Kasali Soroti Dominasi AI dan Pergeseran Psikologi Publik
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa