SuaraBali.id - Hari Ini mantan Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas akan dilantik jadi Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi atau MenPAN-RB oleh Presiden Joko Widodo.
Rencananya pelantikan bakal digelar di Istana Kepresidenan Jakarta, Rabu (7/9/2022) pukul 13.30 WIB.
Azwar bakal mengisi kekosongan kursi menteri yang ditinggal almarhum Tjahjo Kumolo. Sumber dari lingkungan pemerintahan membenarkan akan kabar tersebut.
"Besok (atau Rabu) jam 13.30 (pelantikan MenPAN-RB). Azwar Anas (yang dilantik)," kata sumber saat dikonfirmasi, Selasa (6/9/2022).
Seperti diketahui, Azwar Anas merupakan kader PDIP yang menjabat sebagai Kepala LKPP sejak 13 Januari 2019.
Pria 49 tahun itu juga pernah menjadi Bupati Banyuwangi. Ia menjadi orang nomor satu di Banyuwangi sejak 21 Oktober 2010 hingga 17 Februari 2021.
Berita Terkait
-
Jelang Piala Dunia 2026, Internal FIFA Terbelah, Penghargaan kepada Trump Bikin Malu Petinggi
-
Dokumen Gaji Bocor! Presiden FIFA Kantongi Rp46,4M, Belanja Kasur Seharga Rumah
-
Deklarasi Jadi Partai, Gerakan Rakyat Usung Anies Baswedan sebagai Calon Presiden
-
Pertemuan Kilat Prabowo - Dasco di Halim! Terungkap Misi Besar Presiden Temui Raja Inggris
-
Presiden Prabowo Bertolak ke Inggris dan Swiss, Akan Bertemu Raja Charles III dan Hadiri WEF
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat