SuaraBali.id - Sahabat Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru diduga menyindir polisi yang belum juga menjemput paksa Nindy Ayunda, terlapor dalam kasus penyekapan.
Fitri Salhuteru bahkan membandingkan kasus penyekapan Nindy dengan kasus ITE Nikita Mirzani yang kini telah naik ke tingkat penyidikan. Malah Nikita Mirzani bahkan sudah dijemput paksa oleh petugas dari Polres Serang Kota, Kamis (21/7/2022) kemarin.
"Ada yang tiga kali mangkir hanya dikeluarkan surat penjemputan. (tapi) nggak dijemput juga," tulis Fitri di Instagram, Jumat (22/7/2022).
Menurut Fitri Salhuteru, Nikita Mirzani baru satu kali mangkir panggilan. Tapi Polres Serang Kota sudah bergerak cepat dan menangkapnya kemarin.
"Saya rakyat hanya berpendapat," ungkap Fitri.
Menurutnya kasus Nindy Ayunda sebenarnya lebih berat. Namun nyatanya dia merasa, Nikita Mirzani lebih dianggap sebagai pelaku kriminal luar biasa.
"Pasal penyekapan diperlakukan istimewa, pasal ITE diperlakukan bak teroris. Miris," tulisnya sambil menggaungkan tagar #polisipilihkasih.
Kasus Nikita Mirzani dan Nindy Ayunda memang berbeda. Tapi keduanya saling bersinggungan.
Nikita Mirzani dilaporkan kasus ITE oleh Dito Mahendra, pacar dari Nindy Ayunda.
Baca Juga: Nikita Mirzani Terancam 12 Tahun Penjara, Pengacara Dito Mahendra : Tuduhannya Serius
Sementara Nindy terjerat kasus penyekapan mantan sopirnya, Sulaiman. Dito di kasus Nindy berstatus saksi.
Berita Terkait
-
Lagi Dipenjara, Nikita Mirzani Masih Bisa Ledek Richard Lee yang Kini Jadi Tersangka
-
Richard Lee Diperiksa Polisi, Dokter Detektif Mendadak Muncul di Polda Metro Jaya Tuntut Penahanan
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
-
Kaleidoskop 2025: Kasus Artis Terheboh yang Menyita Perhatian Publik
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang