SuaraBali.id - Viral di sosial media Instagram sebuah acara pernikahan yang harus dijeda terlebih dahulu karena menghormati rombongan pemakaman jenazah.
Peristiwa tersebut diunggah oleh akun @andreli_48 yang memperlihatkan iring-iringan keranda jenazah lewat tepat ditengah-tengah acara pernikahan di Demak, Jawa Tengah pada Jumat, (15/7/2022).
Seringkali tenda pernikahan dibangun di atas jalan desa sehingga terpaksa ditutup sementara selama acara berlangsung.
Mungkin inilah yang terjadi pada peristiwa dalam video, karena akses satu-satunya mengharuskan rombongan pemakaman ini lewat di sana.
Tampak juga beberapa warga yang memberhentikan aktivitasnya dan bahkan musik soundsystem tidak terdengar demi menghormati rombongan tersebut.
Sebagaimana yang diutarakan oleh para warganet, baik suka maupun duka tidak ada yang dapat mengetahui kecuali Yang Maha Kuasa.
"Dua rahasia Allah sedang terjadi, kejadian dan jodoh," kata @dee_imane***
"Dua proses perjalanan hidup dalam satu waktu," ungkap @ulanbas***
"Inilah hidup ada suka ada duka. Semoga yang meninggal Khusnul khatimah, dan yang menikah sakinah mawadah warahmah. Amin," tulis @shandy_si_n***
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
Send The Song.xyz Apakah Aman? Jangan FOMO Ikut Tren, Cek Dulu Keamanannya!
-
Viral! TikTokers Ganteng Mirip Gibran Rakabuming Bikin Heboh, Netizen: Versi Glowing-nya
-
Viral Video Cabup Indramayu Marahi 'Wong Cilik', Susi Pudjiastuti Ikut Sedih
-
Viral! Polisi Pukul Sopir Taksi Online, Kapolda Maluku Copot Jabatan Pelaku Meski Sudah Damai
-
Netizen Bandingkan Kasus Tom Lembong dan Fufufafa, Beda Perlakuan?
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
-
Tersangka Kasus Judol Bisa Kerja Padahal Tak Lulus Seleksi, SOP Komdigi Kini Diusut Polisi
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
Terkini
-
Akademisi Unram Sebut Banyak Anak Muda NWDI Kecewa Dengan Langkah Politik TGB
-
Malaysia Buka 4 Ribu Lowongan Kerja Migran Asal NTB, Ini Jobdesk Dan Penempatannya
-
Siswa yang Duel Terbuka di SMAN 2 Abiansemal Peserta Jegeg Bagus, Disdikpora : Sudah Clear
-
Perbekel Bongkasa Terjaring OTT Polda Bali, Diduga Korupsi Dana Pembangunan Pura
-
Nicholas Saputra Buka Kafe di Ubud, Seperti Ini Isinya