SuaraBali.id - Pengacara korban dugaan penyekapan yang dilakukan Nindy Ayunda, Fahmi Bachmid menyebut bahwa istri mantan sopir yang jadi korban penyekapan tersebut didatangi oleh seseorang yang diduga dari pihak Nindy Ayunda.
Fachmi Bachmid mengatakan bahwa kliennya didatangi seseorang yang diduga berasal dari pihak Nindy Ayunda selaku terlapor dalam dugaan penyekapan ini.
Orang tersebut meminta istri Sulaiman, Rini Diana mencabut laporan di kepolisian.
"Benar (diduga didatangi pihak Nindy). Omongannya macam-macam, salah satunya cabut laporan," kata Fahmi Bachmid dihubungi awak media, Jumat (15/7/2022).
Kendati mendapat intervensi untuk mencabut laporan, Rini Diana menolak melakukannya. Ia akan tetap mengusut kasus ini hingga ke pengadilan.
"Nggak akan dicabut (laporannya) sama dia," kata Fahmi Bachmid.
"Iya, saya sembunyikan sekarang," kata pengacara yang juga menjadi sahabat Nikita Mirzani ini.
Sementara, Nindy Ayunda dijadwalkan diperiksa penyidik Polres Jakarta Selatan pada hari ini, Jumat (15/7/2022). Bukan hanya dirinya, tapi juga sang kekasih Dito Mahendra.
Baca Juga: Nikita Mirzani Soroti Kasus Nindy Ayunda Terkait Dugaan Penyekapan Mantan Sopir
Berita Terkait
-
Kejagung Akui Telah Periksa Eks Bupati Konawe Utara Aswad Sulaiman di Kasus Izin Tambang
-
Mentan Amran Minta Tambahan Anggaran Rp5,1 Triliun Pulihkan Lahan Pertanian Teremdam Banjir Sumatra
-
Inara Rusli Klaim Janda Tak Wajib Wali Nikah, Ini Kata Ustaz Derry Sulaiman
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
Amran Desak Pengusutan Tuntas Penyelundupan Bawang Bombay di Semarang
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat