SuaraBali.id - Hari Raya Idul Adha biasanya dilakukan setiap tanggal 10 Dzulhijjah atau pada tahun ini dilakukan pada 10 Juli 2022, meskipun ada sebagian masyarakat muslim di Indonesia telah melakukannya pada 9 Juli 2022.
Selamat Hari Raya Idul Adha 1443 H. Meskipun kita belum bisa bertemu secara langsung, semoga amal ibadah kita diterima Allah SWT dan selalu dilimpahkan kebahagiaan, amin.
Sebagai bentuk kepedulian Anda terhadap teman, karib, kerabat, maupun lainnya yang tengah merayakan hari raya idul Adha tidak salahnya untuk memberikan ucapan selamat.
Hari raya Idul Adha hanya dijumpai satu tahun sekali, akan sangat disayangkan apabila dibiarkan berlalu saja tanpa adanya ungkapan selamat maupun doa-doa.
Berikut rangkuman, 20 ucapan selamat Idul Adha dari bahasa Inggris, Arab, Indonesia lengkap dengan artinya dan bisa dibagikan ke WhatsApp, Instagram, maupun sosial media lainnya.
1. Idul Adha sejatinya mengingatkan kita pada keikhlasan dan ketakwaan Nabi Ibrahim kepada Allah SWT. Semoga kita termasuk ke dalam golongan orang-orang yang memiliki iman dan takwa seperti Nabi Ibrahim
2. Selamat Idul Adha 2022. Selamat merayakan momen lebaran dengan berkumpul bersama keluarga. Semoga puasa, kurban, dan ibadah kita yang lainnya diterima oleh Allah SWT.
3. Selamat Idul Adha 1443 H. Mari hidupkan semangat untuk berbagi kepada sesama. Semoga esensi utama dari kurban akan selalu tertanam dalam jiwa dan hati kita.
4. Qurban dan makna keimanan dibaliknya tak akan pernah tergerus zaman. Semoga Allah selalu memberikan hikmah qurban dalam setiap kehidupan kita. Selamat Idul Qurban 1443 H.
5. Lebaran haji, waktunya qurban sembelih kambing, domba atau sapi. Semoga Allah meridhoi. Selamat Lebaran Haji 1443 H.
6. Momen bahagia Idul Adha 2022 telah tiba. Aku akan berdoa kepada Allah SWT agar memberkatimu dengan kebahagiaan, kesehatan, dan kekayaan. Selamat berkurban dan berbagi bersama
7. Semoga Allah SWT meringankan kesulitanmu dan menghujanimu dengan banyak kedamaian dan kemakmuran pada Idul Adha 2022. Selamat berkurban
8. Selamat Idul Adha. Semoga kamu dan keluarga diberikan kedamaian, tetap harmonis, kebahagiaan, kesehatan yang baik dan kemakmuran pada kesempatan berkurban tahun ini.
9. Idul Adha tentang berbagi apa yang kita miliki dan peduli kepada mereka yang membutuhkan. Semoga kamu mendapatkan Idul Adha yang indah tahun ini! Selamat Idul Adha 1443 H.
10. Eid ul Adha Mubarak untuk semua teman-teman muslimku. Semoga berkah Allah SWT selalu memenuhi rumah kita Amin.
11. Semoga kamu dan keluarga dilimpahi rahmat di hari yang penuh berkah ini. Selamat Idul Adha untukmu!
12. Semoga Allah SWT memberikan pengampunan-Nya sebagai imbalan atas kurban Anda. Selamat Idul Adha)
13. Litanzil 'alaykum barakat Allah fi Eid al-Adha
( Semoga berkah Allah tercurah padamu di hari Idul Adha ini).
14. Eid Mubarak lakum wali'ailatakum
(Selamat hari raya untukmu dan keluargamu)
15. Atamanna lakum Eid sa'id jiddan. Litakun kul a'malakum al khayyira maqbula 'ind Allah
(Semoga hari rayamu penuh kebahagiaan, semoga seluruh amal baikmu diterima oleh Allah).
16. Eid is all about sharing what we have and caring for those in need. May you have a wonderful Eid al-Adha this year!
(Hari Raya Idul Adha adalah tentang berbagi apa yang kita miliki dan peduli kepada mereka yang membutuhkan. Semoga Anda mendapatkan Idul Adha yang indah tahun ini!
17. Eid al-Adha Mubarak to you and everyone in your family.
(Idul Adha Mubarak untuk Anda dan semua orang di keluarga Anda).
18. Let this Eid al-Adha be an occasion of sharing love with friends and family. Eid al-Adha Mubarak to your family.
(Semoga Idul Adha ini menjadi kesempatan berbagi berkah dengan teman dan keluarga. Idul Adha Mubarak untuk keluarga Anda).
19. May Allah ease your hardships and shower you with loads of peace and prosperity on Eid. Have a blessed time! Eid al-Adha Mubarak.
(Semoga Allah meringankan kesulitan Anda dan menghujani Anda dengan banyak kedamaian dan kemakmuran pada Idul Adha. Idul Adha Mubarak).
20. Eid Ul Adha Mubarak! It is not their meat nor their blood, that reaches Allah: It is your piety that reaches him: he has thus made them subject to you, that ye may glorify Allah for his guidance to you and proclaim the good news to all who do right.
(Selamat Idul Adha! Bukan daging atau darah mereka yang mencapai Allah SWT: ketaqwaanmu yang mencapainya: dia telah menundukkan mereka kepadamu agar kamu dapat mengagungkan Allah SWT karena bimbingan-Nya kepadamu dan menyatakan kabar baik bagi semua orang yang berbuat kebaikan).
Kontributor : Sekarsari
Berita Terkait
-
7 Komoditi Bahan Pokok di Sulteng Alami Penurunan Pascahari Raya, 3 Lainnya Meroket
-
Jalanan Jakarta Tetap Ramai saat Libur Sekolah
-
Intip Gurita Bisnis Irfan Hakim, Mampu Kurban Sapi Berukuran Jumbo Setiap Tahun
-
Rayakan Idul Adha Pasca Mualaf, Intip Beda Hewan Kurban Mahalini dan Nathalie Holscher
-
Momen Interaksi Irfan Hakim Bersama Sapinya Sebelum Disembelih, Publik Terharu: Kendaraannya di Akhirat
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya
-
Spanduk Coblos Si Gundul Akan Dikembalikan ke Rumah Paslon, Satpol PP : Biar Tak Jadi Sampah
-
Hadapi Kepadatan Akhir Tahun di Bali, Kemacetan Mengerikan Tahun Lalu Diharapkan Tak Terulang
-
BRI Raih Best API Initiative untuk Komitmen Hadirkan Solusi Perbankan Digital yang Inovatif dan Aman
-
NTB Uji Coba Makan Siang Gratis Untuk Murid SD, Seperti Ini Menunya