SuaraBali.id - 115.611 kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) kunjungi Bali pada Mei 2022. Data ini diungkapkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS).
Adapun Jumlah tersebut melonjak 98,18% dari bulan sebelumnya yang berjumlah 58.335 kunjungan.
Kunjungan wisman ke Bali pada Mei 2022 juga menjadi rekor tertinggi dalam dua tahun terakhir selama pandemi Covid-19, seperti terlihat pada grafik.
Mereka berkunjung ke Bali pada Mei 2022 melalui pintu masuk udara sebanyak 115.553 kunjungan.
Sementara wisman yang melewati pintu masuk laut tercatat sebanyak 58 kunjungan.
Berdasarkan kebangsaan, wisman yang tercatat paling banyak datang ke Bali pada Mei 2022 berasal dari Australia, yakni 31.601 kunjungan.
Kemudian diikuti wisman dari India 11.278 kunjungan, dari Inggris 8.742 kunjungan, dari Singapura 7.856 kunjungan, dan dari Perancis 6.905 Kunjungan.
Secara kumulatif, pada periode Januari-Mei 2022 ada 189.879 kunjungan wisman ke Bali. Jumlah tersebut meningkat signifikan hingga 451.992% dibanding periode Januari-Mei 2021. (beritabali.com).
Berita Terkait
-
Kemensos, BP Taskin, BPS dan Kementerian Terkait Sepakat Rumuskan Protokol Penggunaan Data Tunggal dari BPS
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Jokowi Direncanakan Akan Datang ke Bali Demi Kampanyekan Mulia-PAS, Megawati Tidak
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Polisi Ungkap Lab Narkoba Hasis di Vila Uluwatu Bali Hasilkan Duit Rp 1,5 Triliun Dalam 2 Bulan
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian
-
Hilang Dua Hari di Kebun Saat Hendak Sembahyang, Dadong Ramaeyani Ditemukan Selamat
-
Dispar Bereaksi Ketika Bali Tidak Direkomendasikan di Tahun 2025 : Tidak Ada Alasan
-
Serangan Hoaks Pilkada Bali: Polda Kewalahan Buru Buzzer TikTok & Instagram
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya