SuaraBali.id - Seorang pria asal Indonesia mengungkap keterkejutannya saat membeli segelas es teh di Dubai, Uni Emirate Arab.
Ia mengunggah video ini di akun Tiktoknya @udadubai.
Seperti diketahui Dubai merupakan kota yang terkenal dengan tempat mewah di dunia. Gedung tertinggi sedunia, yakni Burj Khalifa pun ada di sana.
Warga Negara Indonesia (WNI) tersebut pun mengunggah video dirinya berada di Dubai. Ia pun mengunjungi salah satu kafe yang dekat dengan Burj Khalifa.
Baca Juga: Bintang Emon Kaget, Videonya Dengan Deddy Corbuzier Ditanggapi Iwan Bule Dan Diajak Ngopi
Saat memesan segelas es teh di kafe itu, pria tersebut kaget. Hal ini karena harga segelas es teh di Dubai yang mahal.
"Guys harga es teh di Dubai cek," kata pria tersebu.
Ternyata, segelas es teh di Dubai dihargai 22 Dirham atau setara Rp 80 ribu.
"Ini teman-teman Uda minum es teh, itu harganya adalah sekitar Rp 80 ribu atau 22 dirham," kata dia
Meski teramat mahal di Indonesia, ia mengatakan harga itu terbilang wajar. Apalagi kalau minum es teh di kafe itu bisa sekaligus menikmati pemandangan Burj Khalifa.
Baca Juga: Kanwil Kemenkumham Jelaskan Alasan Tak Deportasi Bule Australia Pemanjat Pohon di Pura
"Tapi viewnya guys di depan menara tertinggi di dunia."
Warganet pun tentu tak menyangka dengan harga segelas es teh di Dubai itu mencapai Rp 80 ribu.
"Tenggorokan segar, dompet kering," kata warganet.
Ada pula yang menuliskan, "Starbuck menangis melihat ini."
Berita Terkait
-
Dari Jokes Internal hingga Bantu Cegah Bunuh Diri, Kisah Inspiratif Lutfi Afansyah si Konten Kreator
-
Kanada Resmi Usir TikTok, Dianggap Ancam Keamanan Negara
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Mengemis Digital di TikTok: Ketika Harga Diri Menjadi Komoditas
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
3 Maskapai Kembali Batalkan Penerbangan Karena Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Jelang Debat Kedua, TGB Sholat Jumat Bersama Zulkieflimansyah, Lawan Kakaknya di Pilgub NTB
-
BKSDA Minta Waspadai Kemunculan Ular Piton di Rumah Warga Saat Musim Hujan
-
Anomali Cuaca Ekstrem di Mataram Bisa Terjadi Sewaktu-waktu, Nelayan Diminta Waspada
-
Masyarakat Bali Diajak Periksa Bila Temukan Gejala TBC, Biaya Ditanggung BPJS Dan Global Fund