SuaraBali.id - Viral di media sosial, sebuah unggahan video yang memperlihatkan sebuah motor trail nyangkut di kabel listrik.
Melihat sekitar lokasi kejadian, terdapat plang nama Lapasan Public Market maka diduga lokasi kejadian motor nyangkut ini adalah di Filipina.
Namun demikian video ini dibagikan lagi oleh akun Tiktok @ultr4m3nrbt yang menunjukkan kondisi dari motor trail tersebut.
Terlihat dari video berdurasi sembilan detik itu, motor trail yang entah milik siapa terlilit dan menggantung di antara kabel-kabel besar.
Entah apa yang terjadi dengan motor trail itu bisa sampai terbang dan menyangkut di sana.
Sementara warga di sekitar lokasi kejadian, ramai menonton peristiwa tersebut sembari mengabadikan momen.
Di sisi lain, tidak hanya masyarakat yang dibuat bingung dengan kronologi motor trail itu.
Warganet pun langsung ramai menyerbu unggahan tersebut dengan berbagai komentar.
Selain itu, kejadian tersebut mengingatkan warganet pada film kartun asal India yang berjudul Shiva dengan ciri khas sepeda terbangnya.
"Flying bike," kata @adikaraswi***
"Enken ceritane to adi bise ditu," ungkap @juliartawa***
"Kude plat nomor ne , kode alam NE," ujar @mayong_bres***
"Kok sepeda siva ada di atas," tulis @dwitadhana1***
Kontributor : Sekarsari
Tag
Berita Terkait
-
Solusi Jalan Rusak di Awal Tahun, Update Harga Motor Trail per Januari 2026
-
Bocoran Spesifikasi Motor Baru Yamaha 155cc VVA, Calon Jagoan Tangguh Segala Medan
-
Jurnalisme di Era Sosial Media Apakah Masih Relevan?
-
Geger Video Mesum Pasangan Misterius di Pos Polisi Tulungagung, Pelaku Diburu
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Spanyol Minta Perpanjangan Pencarian Korban KM Putri Sakinah
-
Begini Cara Bandara Ngurah Rai Bali Cegah Virus Superflu
-
Ada Apa di Selat Lombok? BMKG Deteksi 62 Gempa Tektonik
-
Desain Eksklusif dan Layanan Global, BRI Visa Infinite Tingkatkan Pengalaman Nasabah Private
-
Dua Pilar Bali United Ini Siap Tempur Lagi Setelah Cedera