
SuaraBali.id - Masyarakat Hindu Bali merayakan hari raya Galungan, Rabu 8 Juni 2022. Hari Raya Galungan sendiri merupakan hari kemenangan Dharma (kebaikan) melawan Adharma (keburukan).
Galungan dirayakan umat Hindu setiap 6 bulan atau 210 hari yang menggunakan perhitungan kalender Bali, yaitu pada hari Buddha Kliwon Dungulan (Rabu Kliwon Wuku Dungulan).
Sejak pagi, terlihat masyarakat Hindu Bali hilir-mudik berangkat menuju tempat persembahyangan baik pura ataupun merajan yang ada di sekitar tempat tinggal mereka.
Seperti keluarga Ida Bagus Made Astawa di Denpasar yang juga sejak pagi sibuk mempersiapkan diri untuk merayakan hari raya Galungan tersebut.
Baca Juga: Senang Cucunya Lahir Laki-laki, Nenek di Bali Ini Naur Sesangi Dengan Hadirkan Okokan
“Sudah sejak pagi sih ini mulai siap-siap, sarana persembahyangan,” ucapnya memulai pembicaraan dengan Suarabali.id.
Namun, ada yang menarik dalam Galungan dua tahun belakangan ini. Pasalnya, jumlah keluarganya kini bertambah dengan adanya sang menantu yang adalah seorang Muslim.
Sang anak sendiri mengikuti jejak sang suami memeluk agama Islam.
Perbedaan keyakinan antara mereka melebur dalam perbincangan hangat, kudapan khas Bali, dan canda-tawa yang terlihat.
“Kita sih biasa begini, setiap Galungan anak-menantu datang ke rumah, kalau Idul Fitri saya yang ke rumah mereka,” ucap dia.
Baca Juga: Potret Miris Perantau Yang Tak Bisa Pulang Saat Galungan, Makan Nasi Beserta Kertas Tulis Lauk
Bahkan, setiap menjelang Galungan, ia sama sekali tidak menyediakan makanan berbahan dasar babi.
Berita Terkait
-
Biodata dan Agama Eriska Nakesya, Diam-Diam Sudah Pisah dengan Young Lex sejak 2 Bulan Lalu
-
Rekam Jejak Johnny Jansen, Pernah Sindir Shin Tae-yong kini Bakal Latih Bali United
-
Here We Go! Bali United Bakal Rekrut Pelatih Eliano Reijnders
-
Kesenian Bantengan: Antara Warisan Budaya dan Keresahan Sosial
-
Bawa Kepala Babi dan Ogoh-ogoh Muka Donald Trump, Massa May Day di DPR: Simbol Kapitalisme
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- FIFA Larang Penyerang Ini Bela Timnas Indonesia, Padahal Setuju Dinaturalisasi
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
-
Moeldoko Minta Habisi Preman di Proyek Pabrik Mobil Listrik Subang: Ganggu Orang Cari Kerja Saja!
Terkini
-
Yenny Wahid Minta Atlet Dunia Panjat Tebing Hormati Canang Dan Penyebutan Nama Orang Bali
-
Lewat Ini Sekolahku BRI Perkuat Komitmen Pendidikan di Hari Hardiknas
-
Jumat Berkah, Masih Ada Saldo dari DANA Kaget, Klaim Segera di 3 Link
-
Dari Runway Hingga Mindfulness: Intip Fusion Fashion Bali 2025 yang Bertema Keberagaman
-
Akan Hengkang darii Bali United, Teco Ungkap Masa Depannya di Indonesia