SuaraBali.id - Upaya evakuasi pada pendaki Gunung Batukau yang mengalami kram dilakukan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tabanan, Bali.
Proses evakuasi dilakukan mulai Pukul 21.30 WITA hingga larut malam. Korban bersama lima orang temannya melakukan pendakian melalui jalur Pura Malen, Desa Pujungan, Kecamatan Pupuan pada Sabtu, 23 April 2022.
“Posisi terakhir korban ada di pos tiga atau ketinggian 1.900 M dari permukaan laut,” kata Kepala Seksi Kedaruratan dan Logistik BPBD Tabanan I Putu Trisna Widiatmika Minggu, (24/4/2022) sebagaimana diwartakan beritabali.com- jaringan suara.com.
BPBD Tabanan mendapatkan informasi sekitar Pukul 20.00 WITA. Lantas bergerak lima orang personel serta melakukan koordinasi dengan pihak terkait seperti pecalang desa dan kepolisian untuk selanjutnya persiapan melakukan pendakian untuk mengevakuasi target.
“Informasi ke BPBD oleh rekan korban bernama Dewa Ayu Sukma Virgiantari,” ujarnya
Untuk proses evakuasi berjalan dengan lancar. Meski suasana gelap, petugas bersama warga menggunakan penerangan seadanya dan korban dalam kondisi selamat.
Berita Terkait
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, BPBD Sebut Sisa Genangan di 3 RT
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
BPBD DKI Keluarkan Peringatan Dini Cuaca Ekstrem 14-17 Januari 2026
-
Viral Ratusan Ton Bantuan Korban Banjir Bireuen Ternyata Menumpuk Rapi di Gudang BPBD!
-
Update Banjir Jakarta: 11 RT Masih Terendam, Ketinggian Air di Bawah 50 Cm
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis