SuaraBali.id - Upaya evakuasi pada pendaki Gunung Batukau yang mengalami kram dilakukan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tabanan, Bali.
Proses evakuasi dilakukan mulai Pukul 21.30 WITA hingga larut malam. Korban bersama lima orang temannya melakukan pendakian melalui jalur Pura Malen, Desa Pujungan, Kecamatan Pupuan pada Sabtu, 23 April 2022.
“Posisi terakhir korban ada di pos tiga atau ketinggian 1.900 M dari permukaan laut,” kata Kepala Seksi Kedaruratan dan Logistik BPBD Tabanan I Putu Trisna Widiatmika Minggu, (24/4/2022) sebagaimana diwartakan beritabali.com- jaringan suara.com.
BPBD Tabanan mendapatkan informasi sekitar Pukul 20.00 WITA. Lantas bergerak lima orang personel serta melakukan koordinasi dengan pihak terkait seperti pecalang desa dan kepolisian untuk selanjutnya persiapan melakukan pendakian untuk mengevakuasi target.
“Informasi ke BPBD oleh rekan korban bernama Dewa Ayu Sukma Virgiantari,” ujarnya
Untuk proses evakuasi berjalan dengan lancar. Meski suasana gelap, petugas bersama warga menggunakan penerangan seadanya dan korban dalam kondisi selamat.
Berita Terkait
-
Imbas Cuaca Ekstrem, Pantai Kuta Bali Dibanjiri Sampah
-
3 Rekomendasi Hotel Bintang 5 di Bali dengan Fasilitas Lengkap
-
Seluruh Titik Banjir di Jakarta Telah Surut, BPBD Tetap Imbau Warga Waspada
-
Enam Pohon Tumbang di Jakarta Akibat Cuaca Ekstrem, Timpa Rumah dan Kabel Listrik
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, Satu Ruas Jalan Masih Tergenang, Puluhan Warga Mengungsi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan