SuaraBali.id - Raffi Ahmad menjadi salah satu artis yang kerap diceritakan kebaikannya oleh teman-teman dekatnya. Banyak hal yang diperbuat Raffi Ahmad untuk menolong keluarga dan teman-temannya.
Satu lagi artis yang mengungkapkan kebaikan hati suami Nagita Slavina ini adalah Hengky Kurniawan. Lewat postingan Instagram, suami Sonya Fatmala itu membagikan foto saat selfie bareng Raffi di acara pernikahannya.
Bupati Bandung Barat ini pernah meminta Raffi Ahmad untuk menjadi master of ceremony (MC) di acara penikahannya pada tahun 2015 silam.
Saat itu kata Hengky tak ada bayaran untuk Raffi Ahmad dan hanya MC gratisan.
Saat itu Raffi Ahmad padahal sudah dikenal sebagai presenter dengan bayaran mahal. Namun disebutkan Hengky, ia hanya membayar dengan makanan bala-bala sebagai pengganti honor.
"Alhamdulilah waktu nikah banyak dibantu sama teman dan sahabat," tulis Hengky Kurniawan.
"Salah satunya @raffinagita1717 yang jadi MC Gratis waktu itu ( cuma bawain bala-bala buat pengganti honor). Rela berdiri dan cuap - cuap 2 jam. Haturnuhun Brader," tutup Hengky.
Warganet pun terlihat ramai menyerbu kolom komentar. Banyak yang memuji kebaikan hati Raffi Ahmad.
"Emang Aa' kalo sama temen bener-bener loyal banget," tulis netizen.
Baca Juga: Habib Husein Sebut Buka HP Pasangan Haram, Nagita Slavina 7 Tahun Tak Tahu Isi HP Raffi Ahmad
"@raffinagita1717 emang baik banget ya @hengkykurniawan samawa pak bupati," sahut lainnya.
"MasyaAllah Aa rafi emang de best, selalu baik meskipun dah ngetop," pungkas lainnya.
"Pantes rezekinya lancar, Raffi ga itung itung sama temen Alhamdullilah salut," timpal warganet.
Berita Terkait
-
Detik-Detik Menegangkan Helikopter yang Ditumpangi Raffi Ahmad Oleng di Bali Akibat Cuaca Buruk
-
Mengapa Pernikahan Kini Kian Rapuh dan Perceraian Terasa Semakin Dekat?
-
Luka Emosional ala Broken Strings Kuatkan Tren Marriage Is Scary, Benarkah?
-
Dilaporkan Kasus Penggelapan Investasi, Rully Ungkap Nasib Rumah Tangga dengan Boiyen
-
Terpopuler: Pernikahan Kak Seto Mendadak Disorot, Daftar Shio Paling Hoki 16 Januari 2026
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
Terkini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali