SuaraBali.id - Artis Nia Ramadhani dan suaminya Ardi Bakrie telah menyelesaikan masa rehabilitasi di kawasan Cisarua, Jawa Barat pada Maret 2022. Setelah menyelesaikan proses rehabilitasinya itu keduanya sempat curhat.
Keduanya bercerita perihal kasus narkobanya. Diharapkan dari masalah tersebut tidak ada lagi hal serupa yang terulang.
"Disampaikan ke saya agar jangan ada deh pakai narkoba. Karena itu sangat merugikan diri sendiri," kata pengacara pasangan ini, Wa Ode Nur Zainab di Polres Metro Jakarta Selatan pada Kamis (21/4/2022).
Cibiran kepada Nia Ramadhani maupun Ardi Bakrie dianggap sebagai sanksi sosial yang telah merugikan diri sendiri.
"Kalau kita lihat sanksi sosial, sebenernya sudah sangat berat sampai saat ini kan," terang Wa Ode.
Ia pun juga tak bisa menyalahkan masyarakat soal ini. Tapi baginya yang terpenting adalah menyelamatkan orang-orang yang menjadi korban atas penyalahgunaan narkoba.
"Ya kita gak bisa menyalahkan ornag yang menghujat juga meskipun kan sebeenernya mereka ini korban bukan pelaku kejahatan," paparnya.
"Ketika dia menyakiti dirinya berarti kan ada sesuatu pada dirinya, yang harus diobatin," kata Wa Ode menambahkan.
Dalam kasus Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, pasangan ini divonis 8 bulan rehabilitasi. Ini merupakan putusan banding yang diajukan ke Mahkamah Agung.
Baca Juga: Diam-diam Nia Ramadhani Dan Ardie Bakrie Sudah Keluar dari Rehabilitasi Narkoba
Mengingat sebelumnya dalam putusan, pasangan itu divonis satu tahun penjara.
Sesuai putusan Mahkamah Agung, Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie menyelesaikan rehabilitasi pada 29 Maret 2022.
Berita Terkait
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Perut Isinya Sekilo Sabu, Aksi Gila Pasutri Pakistan Telan 159 Kapsul Demi Lolos di Bandara Soetta
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Sidang Ammar Zoni: Mengaki Ditawari Uang Rp10 Juta Jadi Pengawas Narkoba
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk