SuaraBali.id - Penyanyi Rossa menjadi salah satu artis yang diperiksa atas kasus DNA Pro. Penyanyi yang dikabarkan dekat dengan Afgan Syahreza itu sudah memenuhi panggilan Bareskrim Polri pada Kamis (21/4/2022).
Rossa datang pada malam hari dengan didampingi kuasa hukumnya, Awaloedin Djamin.
Ia pun menjelaskan bahwa tak punya kerja sama dengan pihak DNA Pro ataupun keterkaitan apa pun dengan platform robot trading tersebut.
Namun ia dimintai keterangan karena pernah tampil di salah satu acara DNA Pro sebagai bintang tamu.
"Itu akhir tahun lalu, di Bali," tutur perempuan 43 tahun.
Menurut Rossa ia tak punya hubungan apa pun dengan para petinggi DNA Pro.
"Karena ada kontrak saja, makanya saya nyanyi. Nggak kenal personal kok," ucapnya.
Rossa lantas meminta izin untuk bertemu penyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus terlebih dulu sebelum memberikan keterangan lebih lanjut.
Sebelumnya, Rossa dijadwalkan datang ke Bareskrim Polri pada 18 April 2022 atas dugaan keterlibatan dalam kegiatan robot trading DNA Pro.
Baca Juga: Dalam 3 Bulan, Uang Tunai yang Diedarkan di Bali Mencapai Rp 1.524 Miliar
Namun yang bersangkutan meminta penundaan jadwal pemeriksaan karena terbentur kegiatan pribadi.
Berita Terkait
-
Perluas Jangkauan, Importa Furniture Hadirkan Cabang ke-26 Sekaligus Pusat Distribusi di Bali
-
Insiden Udara di Bali, Kronologi Helikopter Raffi Ahmad Alami Gangguan Akibat Kabut Tebal
-
Yabes Roni Dilepas ke Persis Solo, CEO Bali United Ungkap Alasan Penting di Balik Keputusannya
-
Transfer BRI Super League: Persis Solo Resmi Datangkan Yabes Roni
-
Yusuf Meilana Gabung Bali United, Amunisi Baru Pertahanan untuk Putaran Kedua Super League
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
18 Rumah Warga Kampung Bugis Roboh Dihantam Gelombang
-
BRI Tegaskan Peran Strategis Dorong Ekonomi Desa Lewat Penghargaan Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas X Halaman 27: Anak Muda Terjerat Pinjaman Online
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial Kelas VI Halaman 23: Fenomena Tren Makanan
-
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas VII Halaman 39: Pak Edo's Hobby