SuaraBali.id - Untuk menyambut berkembangnya jumlah wisatawan yang datang ke Indonesia, diperlukan kesiapan sumber daya manusia (SDM) yang mumpuni. Untuk mencapai itu maka kesejahteraan para pekerjanya juga harus meningkat.
Salah satu upaya yang dilakukan untuk mencapai tujuan tersebut, para pekerja mendeklarasikan Serikat Pekerja (SP) Parekraf di Mataram Lombok, Rabu (30/3/2022). Mereka sebelumnya tergabung dalam SP PAR.
"Sebanyak 14 PD (Pimpinan Daerah) SP PAR dari 17 PD PAR yang bergabung, diantaranya dari Bali, NTB, Jakarta, Yogyakarta, Sumatera Utara, Sulawesi Utara dan Sulawesi Selatan", ujar Djoko Susilo, yang sebelumnya merupakan pimpinan SP PAR KSPSI.
Mohammad Jumhur Hidayat dipercaya untuk menakhodai SP Parekraf 5 tahun ke depan. Deklarasi ini dihadiri Gubernur NTB, Zulkiflimansyah.
Baca Juga: Ingin Bangkitkan Pariwisata Pulau Dewata, Rapper Swerte Rilsi Lagu Ballin in Bali
"Masa depan pendapatan untuk Indonesia adalah dari pariwisata dan ini adalah pemberian dari yang Maha Kuasa," kata Jumhur.
Sementara itu, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno menyambut baik SP Parekraf, yang bertujuan untuk mendorong penciptaan lapangan pekerjaan dan mendorong kesejahteraan para pekerja di sektor parekraf.
"Selamat bermitra untuk penciptaan lapangan kerja dan ekonomi baru," ujarnya.
Pada kesempatan itu, Theo Tulung, yang merupakan sesepuh gerakan SP Pariwisata mengatakan, rencana deklarasi ini merupakan bagian dari keinginan, agar pekerja pariwisata ambil bagian dalam pengembangan pariwisata Indonesia.
Baca Juga: Terkesima Keindahan Alam Natuna, Dubes AS Ingin Perkuat Kerja Sama Pertahanan dan Pariwisata
Berita Terkait
-
Menaker Apresiasi Perusahaan dalam Mendorong Wirausaha dan Penciptaan Kerja
-
Viral Warga Satu Kampung Live Streaming Biar Dapat Saweran, Warganet Kritik Jokowi
-
Dicurhatin Mantan Warga Binaan Soal Sulit Cari Kerja, Pramono: Jangan Ada Diskriminasi
-
Masalah Pekerjaan Banyak Dikeluhkan Anak Muda, Begini Jurus Bacagub ASR Mengatasinya!
-
Tolak Karyawan dengan Shio Anjing, Perusahaan Ini Dikecam: Saya Tidak Mengidap Rabies
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
Pilihan
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Malam Ini
-
Hanya 7 Merek Mobil Listrik China yang Akan Bertahan Hidup
-
Prabowo Mau Bangun Kampung Haji Indonesia di Mekkah
-
LIVE REPORT Kondisi SUGBK Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Terkini
-
Sasar Anak Muda, Pabrik Narkoba di Ungasan Pasarkan Narkoba ke Kafe Dalam Bentuk Vape
-
Pabrik Narkoba di Tengah Pemukiman Warga Bali Terbongkar, Barang Bukti Senilai Rp1,5 Triliun
-
Garuda Indonesia Terbang Perdana Denpasar-Balikpapan, Permudah Koneksi Pintu Masuk IKN
-
Pengungsi Gunung Lewotobi Menangis Saat Andre Hehanusa Nyanyi Hidup Adalah Kesempatan
-
Kematian Tinggi, Ibu Hamil di Lombok Tengah Kini Tak Diperbolehkan Melahirkan di Polindes