SuaraBali.id - Bestie atau sahabat sejati selalu membuat hati tenang dan senang bila bisa selalu setia dalam suka dan duka. Namun bestie ternyata bukan hanya manusia.
Seperti yang belakangan viral di media sosial, mbah Uyut atau nenek ini mempunyai seekor sahabat yang adalah ayam betina. Selayaknya sudah jadi bestie yang tak terpisahkan. Ayam betna ini selalu ikut nenek.
Ke manapun si nenek pergi, ayam betina kuning peliharaannya akan mengikuti. Persahabatan yang langka ini pun diabadikan dalam satu unggahan video di akun Twitter @jowoshitpost.
Dalam video itu nenek yang bertubuh kecil dan mulai bungkuk itu memakai baju lengan panjang dan memakai jarik. Tak lupa ia juga memakai caping warna biru muda dan membawa buntalan kain yang ia gunakan sebagai tas di punggungnya sepertinya hendak menuju sawah.
Sang bestie yakni si ayam betina mengikuti nenek itu di belakang. Suasana pedesaan pun menjadi latar momen menggemaskan tersebut.
“Cerita mbah uyut sama bestinya, ayam kuning peliharaannya,” ungkap pemilik video.
“Ke manapun mbah uyut pergi, selalu ngintilim di belakang. Sehat terus ya mbah uyut,” tambahnya.
Memang benar, si ayam pun mengikuti kemanapun si nenek pergi. Di dalam video tersebut terlihat si nenek yang berjalan hingga menghilang di ujung tikungan jalan dan si ayam terus mengikutinya dari belakang, menyeberang jalan bersama tanpa dipandu seperti besti yang setia.
Unggahan ini pun menarik atensi warganet yang berbondong-bondong membanjiri laman komentar.
“Gemes,” tulis salah satu warganet.
“Itu daerah mana ya tepatnya, jadi kangen pulkam tapi kalau pulkam nennek sudah tiada, kurang lengkap tanpa nenek,” tulis lainnya.
“Jadi inget T-rex gw kalau kemana-mana ikut,” komentar warganet lainnya.
“Jadi inget kucing gw kalo gw kemana-mana pasti ikut,” tambah lainnya.
“Fokus sama kampungnya, bersih sejuk,” kata warganet.
Berita Terkait
-
Panen Uang Rp7 Juta Hasil Nabung Setahun di Pintu: Kok Gak Dimakan Rayap?
-
Viral Perempuan Diceraikan Sehari Usai Melahirkan, Suami Balikan ke Mantan
-
Transformasi Mike Octavian: Dari Jalanan Pasar Baru ke Panggung Mode
-
Viral WNI Asal Tangerang Jadi Tentara AS, Harunya Perpisahan dengan Keluarga di Bandara
-
Menangis di Hadapan Gus Iqdam, Pemuda Ini Tanggung Utang Orang Tua Rp 350 Juta Sejak Usia 19 Tahun
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
18 Rumah Warga Kampung Bugis Roboh Dihantam Gelombang
-
BRI Tegaskan Peran Strategis Dorong Ekonomi Desa Lewat Penghargaan Hari Desa Nasional 2026
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas X Halaman 27: Anak Muda Terjerat Pinjaman Online
-
Kunci Jawaban Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial Kelas VI Halaman 23: Fenomena Tren Makanan
-
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas VII Halaman 39: Pak Edo's Hobby