SuaraBali.id - Para influencer dan selebriti Indonesia sedang banyak yang berkunjung ke Paris guna mengikuti gelaran Paris Fashion Week 2022. Para desainer dari Indonesia pun ikut hadir dalam acara tersebut.
Mereka membawa nama Indonesia ke kancah internasional dengan produk lokal. Tentu hal tersebut menjadi kebanggaan bagi warga Indonesia.
Akan tetapi diantara pujian yang mengalir, para desainer itu juga mendapat kritikan. Salah satunya dari aktris, Wanda Hamidah.
Mantan politisi ini mendadak mengkritik desainer Indonesia yang hadir dalam gelaran tersebut. Lewat Instagram Story, ia mengungkapkan kritikannya tersebut.
Aktris yang terjun ke dunia politik itu gagal paham dengan desainer Indonesia yang membawa rombongan penonton dari tanah air untuk hadir dalam fashion show Paris Fashion Week.
"Gagal paham nih sama desainer Indonesia yang bawa penontonnya sendiri seabrek-abrek dari Indonesia di Paris Fashion Week," tulis Wanda Hamidah.
Diketahui, para desainer Indonesia memang banyak memboyong rombongan dari tanah air. Hal itu dilakukan guna menyemarakan acara tersebut.
Para artis dan influencer bahkan ikut diajak untuk memeriahkan Paris Fashion Week 2022. Mereka di antaranya Ariel NOAH, Keanu Angelo, Marshel Widianto hingga Ririe Fairus.
Berita Terkait
-
Baru Pulang Wamil, Nam Joo Hyuk Langsung Tebar Pesona di Paris Fashion Week
-
Tampil Berani, Rose BLACKPINK Pakai Gaun Tidur di Paris Fashion Week 2025
-
Pesona Jisoo BLACKPINK Curi Perhatian di Paris Fashion Week, Tampil Anggun dengan Sentuhan Klasik
-
Mejeng dengan Kendall Jenner, Pesona Kecantikan Enzy Storia Disebut Tak Kebanting
-
Tampil Percaya Diri, Cinta Laura dan Enzy Storia Berlenggak-Lenggok di Runway Paris Fashion Week 2024!
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kisah Pilu Petrus Saksikan Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki Menghantam Rumahnya
-
Setelah Tahu Akan Dipindahkan ke Australia, Ini Respons Scott Rush Bali Nine
-
DPRD Pilih Alphard Baru Ketimbang Mobil Listrik Karena Fasilitas di Bali Belum Memadai
-
Hujan Berpotensi Menurunkan Keinginan Warga Untuk Mencoblos ke TPS
-
Waspadai Fenomena Cold Surge yang Memicu Gelombang Tinggi di Laut Pada Periode Nataru