SuaraBali.id - Pernikahan antara Ferry Irawan dan Venna Melinda akan segera digelar bulan depan. Namun kini menjelang hari pernikahannya, Ferry Irawan justru curhat galau soal hubungannya dengan Venna Melinda di Instagram.
Ferry Irawan menyoroti banyaknya tanggapan miring soal hubungan asmaranya dengan Venna Melinda. Ia merasa ada yang tak senang melihat kebahagiaannya bersama ibunda aktor Verrel Bramasta itu.
"Mungkin tidak semua orang suka dengan kebahagiaan yang kami rasakan," tulis Ferry Irawan di Instagram, Kamis (17/2/2022).
Akan tetapi, Ferry Irawan tak mau ambil pusing. Ia menjadikan hal itu malah memperkuat hubungan cintanya dengan Venna Melinda.
"Tapi biarlah. Semua itu kami jadikan ladang pahala. Dan menjadikan cinta dan sayang kami lebih kuat," lanjutnya.
Menurutnya perasaannya ke Venna Melinda ini merupakan anugerah dari Tuhan. Oleh sebab itu ia tak peduli dengan nyinyiran warganet.
"Karena sesungguhnya cinta dan kasih sayang adalah anugerah yang Allah Azza Wa Jalla senantiasa berikan kepada setiap umatNYA. Siapapun itu, apapun itu, kami berdua hanya bersandar kepada Allah Azza Wa Jalla," tutur Ferry Irawan.
"Tiada lain hanya kekuatan Allah SWT yang kami jadikan sandaran. Amin Allahumma Amin. Love you always," sambungnya lagi.
Seperti diketahui pasangan seleb Ferry Irawan dan Venna Melinda akan melangsungkan pernikahan depan. Rencananya acara sakral tersebut akan digelar di Bali.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien