Terlepas dari itu, gelaran pramusim MotoGP 2022 ini diharapkan mampu meningkatkan jumlah wisatawan mancanegara yang menyambangi Indonesia.
Dan semoga dengan adanya gelaran ini bisa menjadikan Indonesia sebagai negara destinasi sport tourism populer di Asia.
Cara Beli Tiket MotoGP Mandalika 2022
Bagi Anda yang tak sabar menyaksikan MotoGP Mandalika 2022, pastikan Anda pegang tiket nonton MotoGP Mandalika 2022. Bagi yang belum punya, berikut cara beli tiket nonton MotoGP Mandalika 2022.
MotoGP Mandalika 2022 atau Grand Prix of Indonesia 2022 yang akan digelar di Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat. MotoGP Mandalika 2022 akan digelar selama 3 hari pada 18 Maret hingga 20 Maret 2022.
Pembalap dunia akan mengikuti ajang jet darat ini, Marc Marquez hingga Maverick Vinales. Hasil balapan akan menentukan siapa yang menjadi juara MotoGP Indonesia Grand Prix 2022.
Tiket MotoGP Mandalika 2022 bisa dibeli online melalui My Pertamina Apps, InJourney, Xplorin yang didukung Bank NTB Syariah, Livin’ by Mandiri, Tiketapasaja.com, Tiket.com, dan DyandraTiket.com.
Sementara tiket MotoGP Mandalika 2022 bisa dibeli di gerai Indomaret, Alfamart, dan Angkasa Pura Hotels se-Indonesia.
Berikut rincian harga tiket:
Baca Juga: Top 5 Sport: Adaptasi Trek, Aleix Espargaro Jajal Sirkuit Mandalika dengan Bersepeda
- Kategori
General Admission, Standard Grandstand, dan Premium Grandstand, dijual dalam bentuk tiket harian dan paket weekend pass yang berlaku untuk Sabtu dan Minggu.
- Tiket harian
Tiket hari pertama (18 Maret) pada harga Rp115.000 - Rp431.250
Tiket hari kedua (19 Maret) pada harga Rp287.500 - Rp1.150.000
Tiket race day (20 Maret) pada harga Rp575.000 - Rp1.725.000.
Tag
Berita Terkait
-
Marc Marquez Pasang Target Juara Dunia MotoGP 2026
-
Jakarta Jadi Saksi Sejarah Peluncuran Yamaha M1 V4 Mesin Baru Fabio Quartararo
-
Sirkuit Mandalika Dibuka untuk Umum, Turis Bisa Rasakan Sensasi Jadi Pebalap
-
KEK Mandalika Kembali Dikembangkan, Mau Bangun Marina
-
Kisah Pemilik Bengkel Disulap Jadi Pembalap Profesional di Sirkuit Mandalika
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat