SuaraBali.id - Satu lagi sebuah curug indah yang ada di kawasan Gunung Halimun Salak, Bogor. Curug Balong Endah menjanjikan suasana yang asyik untuk wisata melepas penat dari rutinitas sehari-hari.
Curug Balong Endah terletak di Desa Gunung Picung, kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor. Lokasi ini dekat dengan Curug Pangeran yang lebih punya nama di kawasan Jabodetabek.
Curug Balong Endah tak kalah keren dari wisata alam lain yang ada di Bogor. Keindahannya bisa dieksplorasi dengan maksimal karena belum banyak orang yang berkunjung ke obyek wisata ini.
Berikut ini informasi yang perlu diketahui sebelum berwisata ke Curug Balong Endah.
Wisata Baru
Curug Balong Endah mulai dibuka pada tahun 2016 lalu. Lantaran namanya masih belum setenar curug-curug lain di Bogor, jumlah wisatawan yang berkunjung ke Curug Balong Endah pun belum banyak.
Namun, ketika pernah berkunjung, dipastikan para wisatawan tertarik balik lagi. Ini bisa dilihat dari tingkat kepuasan pengunjung di google maps. Rating Curug Balong Endah mencapai 4,6.
Air Jernih
Air yang mengucur dari Curug Balong Endah memang tak terlalu tinggi. Namun, kolam alami yang ada dibawahnya sangat indah. Dengan kedalaman sekitar satu hingga tiga meter, dalam waktu tertentu dasar airnya bisa terlihat dengan jelas.
Baca Juga: Polres Bogor Pastikan Tindak Truk Tambang Nakal, Libatkan Dishub untuk Penindakan
Kerikil yang ada didasar bisa terlihat karena airnya memang sangat jernih. Bahkan banyak pengunjung yang mengabadikan momen dengan foto dari bawah air. Gambarnya terlihat sangat jelas.
Hal ini membuat main air di Curug Balong Endah terasa asyik. Pengunjung pun bisa mendapatkan foto-foto instagramable untuk diunggah ke media sosial.
Udara Sejuk
Curug Balong Endah terletak pada ketinggian sekitar 900 meter di atas permukaan laut. Dengan lokasinya yang ada di kawasan Gunung Halimun Salak, udara yang ada di sini pun sangat sejuk.
Oksigen dikeluarkan dari pepohonan hijau yang rimbun di sekitarnya. Jadi, para pengunjung bisa "memanjakan" paru-paru dengan kualitas udara yang bagus.
Tiket Masuk
Berita Terkait
-
Adian Napitupulu Minta PT Antam Gerak Cepat Evakuasi Korban Asap Tambang Pongkor
-
Bongkar 6 Nyawa yang Masih Terjebak, Adian Ingatkan Sejarah Kelam 'Asap Pengusir' di Pongkor
-
Daftar Lengkap 6 Nama Korban Meninggal Dunia Tragedi Asap Tambang Pongkor Bogor
-
Fakta Pahit! Sempat Dibantah Polisi, Kades Bangun Jaya Benarkan 6 Warganya Tewas di Lubang Pongkor
-
Bupati Bogor Tak Mau Tutup Mata, Rudy Susmanto Janji Telusuri Kabar Korban Jiwa di Pongkor
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria