
SuaraBali.id - Video ayah Vanessa Angel Doddy Sudrajat dan Haji Faisal viral di media sosial. Hal ini disebut karena ayah kandung Vanessa Angel ini tiba-tiba datang dan hendak membawa pergi Gala Sky Ardiansyah.
Pada video yang tersebar sebelumnya terlihat Haji Faisal dan Doddy Sudrajat bersalaman hangat sambil tertawa. Namun ternyata di baliknya terjadi cekcok.
Disebutkan bahwaDoddy Sudrajat mengunjungi rumah Faisal dengan maksud untuk menemui sang cucu, Gala Sky Andriansyah. Namun pertemuan tersebut akhirnya tidak baik-baik saja dan keduanya malah terlibat adu argument.
Beberapa akun di media sosial membagikan video yang berisi momen ketika Faisal cekcok dengan Doddy Sudrajat, Minggu (16/1/2022).
Haji Faisal pun akhirnya ikut menanggapi masalah itu dan memberi penjelasan. Ayah Bibi Ardiansyah itu akhirnya mengungkap mengapa ia akhirnya beradu mulut dengan sang besan.

"(Kata Doddy) 'Saya mau ambil cucu'. Berlanjutlah ke persoalan akhirnya terjadi perdebatan," cerita ayah Bibi Ardiansyah itu ditemui di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat pada Senin (17/1/2022).
Dalam hal ini Haji Faisal kecewa karena Doddy Sudrajat datang tiba-tiba tanpa pemberitahuan Terlebih ia juga membawa serta beberapa orang.
"Saya memang membuka pintu hanya untuk keluarga inti. Tapi kok bawa pengacara? Terjadi deadlock," ucap mertua Vanessa Angel ini.
Doddy Sudrajat pun akhirnya tak jadi bertemu Gala Sky Andriansyah. Bukan hanya Faisal tak memberitahu dan membawa banyak orang, tapi juga karena Gala masih tidur.
"Kalau bertemu, Gala juga pasti akan syok. Dia sukanya sama anak kecil, kalau orang dewasa apalagi nggak dikenal bakal takut," ujar Haji Faisal.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Manfaat Vasektomi Untuk Kesehatan: Kebijakan Baru Dedi Mulyadi Tapi Diharamkan MUI
-
Mulai Go Public, Terungkap Panggilan Sayang Fuji untuk Verrell Bramasta
-
Puluhan Ribu Netizen Serang Akun IG Udil, Pro Player eSports Ini Diterpa Isu Selingkuh
-
Viral Habib Pimpin Seisi Pesawat Lantunkan Surah Al-Quraisy: Aksi Religius Picu Reaksi Keras Netizen
-
Disindir 'Gubernur Konten', Dedi Mulyadi Berhasil Kurangi Anggaran Iklan Hingga Rp47 Miliar
Tag
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- Selamat Tinggal Denny Landzaat, Bisa Cabut dari Patrick Kluivert
- 10 Aturan Tagih Hutang Pinjol Legal OJK 2025, Debt Collector Jangan Ancam-ancam Nasabah!
- Timnas Indonesia Segera Punya Striker Naturalisasi Baru? Penyerang Gesit Haus Gol
- Hibah Tanah UNY Jadi Penyesalan? Pemkab Gunungkidul Geram Atlet Ditarik Biaya
Pilihan
-
Bali Blackout, Update Terkini Listrik di Pulau Dewata Padam
-
Sekolah Perintis Peradaban Magelang: Mengajar Anak Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
-
Prabowo Bakal Kenakan Tarif Pajak Tinggi Buat Orang Kaya RI
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Terkini
-
Bali Blackout Menjelang Kuningan, Sejumlah Layanan Publik Terganggu
-
Update, Link DANA Kaget Malam Ini, Klaim Sebelum Menyesal Karena Lambat
-
Yenny Wahid Minta Atlet Dunia Panjat Tebing Hormati Canang Dan Penyebutan Nama Orang Bali
-
Lewat Ini Sekolahku BRI Perkuat Komitmen Pendidikan di Hari Hardiknas
-
Jumat Berkah, Masih Ada Saldo dari DANA Kaget, Klaim Segera di 3 Link