
Sama hal nya dengan Barito Putera pun terus berusaha keluar menyerang untuk mengejar ketertinggalannya.
Namun sayang Laskar Antasari, skuat asuhan Rahmat Darmawan lagi lagi meninggalkan celah.
Pemain anyar Irfan Jaya yang masuk pada babak kedua juga memiliki beberapa peluang.
Irfan sempat mendapatkan peluang emas, berada dalam situasi satu lawan satu dengan kiper Aditya Harlan, namun sepakan mendatarnya masih melebar di sisi kanan gawang.
Baca Juga: Waspada, Kasus Harian Positif Covid-19 di Bali Meningkat
Setelah menggempur habis habisan pasukan Serdadu Tridatu kembali berhasil menjebol gawang tim tamu, memanfaatkan bola muntah Privat Mbarga suskses mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-88.
Tambahan empat menit pun diberikan, namun pasukan Laskar Antasari masih kesulitan untuk menjebol gawang tuan rumah. hingga peluit panjang dibunyikan skor tidak berubah 3-0 untuk kemenangan Bali United.
Susunan Pemain Bali United VS Barito Putera :
Bali United (4-3-3) : Wawan Hendrawan; Andika Wijaya (Dias Angga 84'), Wilian Pacheco, Leonard Tupamahu, Ricky Fajrin, Eber Bessa, Brwa Nouri (Ahmad Agung 84'), Fadil Sausu (Rizky pellu 59'), M. Rahmat (Irfan jaya 59'), Privat Mbarga, Ilija Spasojevic (Lerby 73').
Asisten Pelatih : Yogie Nugraha
Baca Juga: Memprihatinkan, Begini Kondisi Pura Tirta Empul Tampaksiring Usai Dilanda Banjir
Barito Putera : Aditya Harlan; Bagas Kaffa, Dandi Maulana, Kim Jin-sung, Nazar Nurzaidin; Ambrizal Umanailo, Raphael Maitimo (Ferdiansyah 70'), Yu Hyun-koo ( Luthfi Kamal 63'), Rizky Pora; Guy Junior (Ben Oktavianto 70'), Rafael Silva.
Berita Terkait
-
8 Pesona Ayu Puspa, Selebgram yang Viral Usai Tirukan Kim Seon Ho Smile
-
Kisah Sukses UMKM "Bali Nature" yang Go Internasional Setelah Mendapat Sentuhan Pemberdayaan BRI
-
4 Tahun Tak Berani Pulang Kampung, Alasan Wanita Bali Ini Bikin Nangis!
-
Misa Khusyuk di Denpasar: Umat Katolik Kenang Paus Fransiskus dalam Doa
-
Bali United Kembali ke Jalur Kemenangan, Stefano Cugurra Incar Happy Ending
Terpopuler
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Besar dan Kamera Ciamik
-
Bak Lelucon, Eliano Reijnders Tertawa Jawab Rumor Bakal Pindah Liga Malaysia
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
Terkini
-
Rahasia UMKM Go Digital: Kisah Sukses "Serela Food" Melejit Berkat LinkUMKM BRI!
-
Wamenkop Minta Koperasi Merah Putih di Bali Didirikan Meski Bumdes Sudah Maju
-
Cuan, Buka Amplop DANA Kaget Sekarang, Saldo Gratis Ratusan Ribu Masih Aktif
-
Luna Maya Merasa Beruntung Orangtua Maxime Bouttier Open Minded, Tak Pandang Masa Lalu
-
3 Link Spesial DANA Kaget Malam Ini, Jangan Sampai Kelewatan Dan Hilang