
SuaraBali.id - Setelah beberapa hari belakangan publik dibuat geger dengan munculnya desainer kenamaan Ivan Gunawan atau Igun bersama boneka arwahnya, kini pengusaha kondang sekaligus Youtuber Rizki Nasution juga bikin gempar.
Hal ini setelah video pengasuhnya beredar menawarkan lowongan baby sitter dengan gaji fantastis untuk menggantikan dirinya merawat boneka arwah Alejandro milik Rizki. Video ini viral di jejaring sosial media berisi lowongan pekerjaan menjadi babysitter dengan tawaran gaji 10 juta perbulan.
Berawal dari unggahan akun media sosial Tiktok @alejandro_nasution1 tampak seorang wanita sedang menggendong sebuah boneka bayi dengan latar belakang pantai menawarkan pekerjaan sebagai babysitter untuk menggantikan dirinya dengan tawaran gaji sebesar Rp 10 juta rupiah.

"Eh kalian siapa yang mau jadi babysitternya Alejandro karena aku mau berhenti soalnya aku sibuk jadi ibu rumah tangga sekarang," ucapnya sembari menimang nimang boneka bayi yang disebut dengan boneka arwah.
Ia kemudian melanjutkan apa yang didapat saat menjadi babysitter bagi Alejandro nama panggilan yang disematkan untuk si boneka arwah.
" Jadi asisten Alejandro itu gampang kali ya, gajinya 10 juta perbulan dan kerjaannya gak ribet sama sekali, uang makan uang, uang transport segala macamnya ditanggung sama bang Rizky Nasution.
Yap, pemilik boneka arwah ini disebut sebut bernama Rizky Nasution yang gemar mengoleksi berbagai macam boneka arwah.
" Enak lho rawat anak ini, gak pernah nangis, gak pernah marah, gak pernah pengen buang air, " ucapnya lagi sambil menunjukkan ke kamera sosok Alejandro yang saat itu mengenakan baju atasan putih dengan topi hitam.
Ia juga menyebutkan resiko dari pekerjaan ini.
" Tapi harus siap mental ya, soalnya kadang kadang nanti kalau kalian tidur jam 3 itu kalian diganggu terus, kalian gak akan pernah bisa tidur nyenyak," ceritanya lagi.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Alya Nugroho: Alami Patah Tulang di Tiga Titik Usai Bermain Wahana Air di Jogja
-
Lawan Real Madrid di Final Copa del Rey, Barcelona Kehilangan Lewandowski dan Balde
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
Terkini
-
Jenazah Kadek Melly Korban Kecelakaan di AS Akhirnya Dibawa ke Kampung Halaman
-
Penyedia Layanan Kanker Terbesar di Dunia Beroperasi di Bali International Hospital
-
Link DANA Kaget di Akhir Pekan, Ada Uang Jajan Untuk Malam Minggu Siap Diklaim
-
Dedi Mulyadi Geram, Sekolah Ini Hendak Plesir ke Bali Dengan Minta Murid Bayar Jutaan
-
Skandal AI di Universitas Udayana : Mahasiswa Ubah Foto Teman Jadi Vulgar dengan Bot Telegram