SuaraBali.id - Viral perbincangan Denny Sumargo dengan sang ibu, Meiske Sumargo tahun 2020 kembali jadi perbincangan. Obrolan tersebut kembali disorot tentang salah satu topik yang jadi bahasan.
Ini diutarakan Denny Sumargo dan sang ibu di YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo tersebut adalah ketika mereka membahas soal masa lalu Meiske.
Ternyata ibu Denny Sumargo, Meiske merupakan anak dari keluarga paling kaya di Sulawesi Tengah. Namun, Meiske tidak dianggap anak oleh orang tuanya lantaran menikah dengan ayah Denny Sumargo.
Meiske berujar, ayah Denny Sumargo adalah pensiunan tentara yang terjerumus dalam kegiatan berjudi. Akibatnya Meiske menilai ayah Denny Sumargo sosok yang tak bertanggung jawab.
Setelah itu, Meiske muda mengandung pada usia 21 tahun. Namun karena kondisi, Meiske yang mengandung Denny Sumargo kala itu dalam kondisi stres karena perilaku suaminya, sempat ingin menggugurkan kandungannya yang tak lain adalah Denny Sumargo.
"Pernah berpikir mau menggugurkan Denny dulu?" tanya Denny Sumargo pada ibunya.
"Iya, (sempat mau menggugurkan saat kandungan berusia) dua bulan apa tiga bulan. Kalau cerita ini sedih ya, tharus diceritakan. Kalau saya cerita, saya pasti menangis karena ini kan menggali kisah lama," kata Meiske.
Denny Sumargo sempat menawarkan opsi pada sang ibu agar tak usah memaksakan diri bila tidak bersedia untuk cerita. Akan tetapi sambil menahan tangis, Meiske lantas bercerita tentang alasan di balik keinginannya yang nyaris menggugurkan kandungan.
"Karena saya rasa itu papamu orang... Ya, karena biaya. Waktu itu, ada tetangga ngomong 'Jangan Mei, nanti ini anak cacat.' Makanya, pada waktu itu saya kan belum dekat dengan Tuhan. Saya hanya berdoa 'Ya, Tuhan, apa benar saya sanggup bawa ini anak nanti di kemudian hari?' T dalam hati saya, Tuhan berkata 'Jangan gugurkan anak ini.' Mama belum dekat dengan Tuhan, Mama rasa di dalam hati 'Karena ada rencana Saya buat kamu,'" ujar Meiske Sumargo.
Berita Terkait
-
Farida Nurhan Buka-bukaan Nominal Pendapatan di YouTube Hingga Putuskan Jual Akun
-
Go Public! El Rumi dan Syifa Hadju Rilis YouTube, Bahas Rencana Nikah?
-
YouTube Ungkap Cara Baru Lindungi Keluarga dan Remaja di Dunia Digital
-
Jelang Pernikahan, El Rumi dan Syifa Hadju Mulai Buka YouTube Bersama
-
Ikuti Jejak Al Ghazali, El Rumi dan Syifa Hadju Bikin Kanal YouTube Jelang Nikah
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata