SuaraBali.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisikan (BMKG) mengeluarkan peringatan terjadinya tsunami di wilayah timur Indonesia menyusul gempa bumi berkekuatan M7,5 pada hari ini, Selasa (14/12/2021).
Pusat gempa berada di Laut Flores pada kedalaman 10 kilometer terjadi pukul 10:20:23 WIB. Titik gempa berada di koordinat : 7.67° LS - 122.26° BT.
Adapun BMKG juga mengeluarkan peringatan dini tsunami untuk beberapa wilayah di Sulawesi, Nusa Tenggara Barat (NTB) dan Nusa Tenggara Timur (NTT).
Beberapa wilayah diberi status SIAGA tsunami diantaranya :
Sulawesi Selatan : Selayar
Sulawesi Utara : Buton, Bombana.
NTT : Pulau Ende, Flores- Timur Bagian Utara, Pulau Sikka, Sikka Bagian Utara, Ende Bagian Utara, Pulau Lembata, Flores Timur Pulau Adonara, Manggarai Bagian Utara, Ngada Bagian Utara, Lembata Bagian Utara, Alor Bagian Utara.
Status WASPADA Tsunami :
NTT : Manggarai – Barat Bagian Utara
Sulawesi Utara : Wakatobi
Sulawesi Selatan : Bulukumba
Kendari : Pulau Watulumango
NTB : Bima Pulau Gili, Dompu Bagian Utara
Maluku : Tenggara Barat P. Wetar
Berita Terkait
-
Terhambat Angin Kencang dan Kabut, Begini Proses Evakuasi Korban Pesawat di Gunung Bulusaraung
-
Titik Terang! Pergerakan Smartwatch Terdeteksi di iPhone Co Pilot, Keluarga: Ada Harapan Hidup
-
Serpihan Pesawat Jatuh di Gunung Bulusaraung Ditemukan! Ini Perkembangan Terbaru dari Kemenhub
-
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini: Waspada Hujan Ringan di Seluruh Wilayah
-
Cuaca Buruk Hambat Evakuasi Pesawat ATR 42-500
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan