SuaraBali.id - Lagi-lagi polisi menangkap artis sinetron atas kasus narkoba. Setelah Jeff Smith dan Bobby Joseph kini artis berinisial RN ditangkap polisi. Polda Metro Jaya membenarkan hal ini bahwa seorang artis berinisial ditangkap karea penyalahgunaan narkoba pada Senin malam (13/2/2021).
Artis RN adalah seprang pria yang disebut-sebut sebagai bintang sinetron. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan telah membenarkan kabar penangkapan tersebut.
Akan tetapi ia belum menyebut barang bukti narkoba yang digunakan oleh RN.
"Iya, benar (mengangkap RN)," Zulpan kepada wartawan.
Saat ini artis RN kabarnya masih diperiksa intensif. Belum ada keterangan lebih lanjut terkait kasus ini dari aparat kepolisian.
Penangkapan RN menambah daftar artis yang ditangkap terkait kasus narkoba dalam sekitar dua pekan terakhir.
Jeff Smith ditangkap polisi pada 8 Desember pekan lalu. Ia dibekuk polisi karena diduga menggunakan narkotika jenis LSD alias Lysergic Acid Diethylamide.
Sementara Bobby Joseph ditangkap polisi pada 10 Desember 2021. Ia diduga mengonsumsi narkotika jenis sabu. Selain itu polisi mengatakan bahwa Bobby Joseph diduga terlibat dalam pengedaran narkotika sintetis yang dikenal dengan nama tembakau gorila.
Adapun terkait artis RN, polisi belum merinci narkotika jenis apa yang terkait dalam kasusnya. Juga belum diketahui apakah ia mengonsumsi atau juga turut mengedarkan.
Tag
Berita Terkait
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Nasib Pandji Pragiwaksono di Tangan Polisi, Penyelidik Mulai Analisis Barang Bukti Materi Mens Rea
-
Perut Isinya Sekilo Sabu, Aksi Gila Pasutri Pakistan Telan 159 Kapsul Demi Lolos di Bandara Soetta
-
Isi Flashdisk Penjerat Pandji Pragiwaksono Dibedah Polisi, Ada Rekaman Acara 'Mens Rea'
-
Kasus Kematian Diplomat Dihentikan, Keluarga Arya Daru Tempuh Langkah Hukum dan Siap Buka 'Aib'
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang