SuaraBali.id - Kota Semarang merupakan Ibu Kota Provinsi dari Jawa Tengah dan dianggap sebagai salah satu kota besar, hal ini yang membuat pertumbuhan ekonomi yang ada di Semarang semakin meningkat. Untuk ke sana, Anda bisa menginap di hotel murah di Semarang.
Tercatat, jumlah pengunjung di tempat ini meningkat dengan tujuan berbisnis maupun berwisata. Hal itu juga yang membuat kebutuhan hotel di Kota Semarang ikut meningkat. Beberapa hotel di Semarang juga mematok harga yang beraneka ragam.
Melansir dari YouTube chanel Doyan Nginep, dijelaskan ada 10 hotel murah dengan fasilitas terbaik yang ada di Semarang, berikut ulasannya:
1. HA – KA Hotel Semarang
Baca Juga: Intip Kepemimpinan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo Jelang Nataru
Tempat ini berlokasi di Jalan Ahmad Yani No. 173, Semarang Tengah, Semarang, Jawa Tengah. Memiliki fasilitas TV kabel, meja, pengering rambut, lemari es, pancuran, AC, kamar dengan pintu penghubung, area merokok, dan ada juga fasilitas untuk rapat. Harga yang ditawarkan mulai Rp215.000.
2. Hotel Neo Candi Semarang
Tempat ini berlokasi di Jalan S. Parman no. 56, Semarang, Indonesia. memiliki fasilitas AC, pembuat kopi, mandi, meja, TV layar datar, perlengkapan mandi gratis, selain itu juga tersedia parkir gratis, sauna, spa, kedai kopi, dan restoran. Harga untuk bermalam di tempat ini dipatok dengan kisaran Rp214.000 hingga Rp386.000.
3. Nozz Hotel Semarang
Tempat ini berlokasi di Jalan Amarta Raya no. 20, Semarang, Indonesia. Memiliki fasilitas parkir bebas, restaurant, wi-fi gratis, dan ruang rapat.
Baca Juga: Menyebar ke Seluruh Daerah dan Luar Negeri, Suku Jawa Disebut Mudah Diterima Banyak Pihak
Dengan fasilitas kamar, TV, AC, meja, dan tempat untuk mengisi baterai. Harga dari hotel ini dipatok mulai Rp100.000
Hotel ini berlokasi di Jalan Pandanaran 58, Semarang, Jawa Tengah. Memiliki meja, sofa, TV, AC, pengering rambut, kamar mandi pancur, AC, kompor elektrik dan jam alrm. Harga untuk bermalam di sini mulai Rp261,141.
Hotel ini berlokasi di Jalan Kelud Raya no. 2, Petompon, Kecamatan Gajahmungkur, Semarang, Jawa Tengah.
Memiliki fasilitas meja, air pancuran, TV, AC, wi-fi gratis, parkir gratis, ruang bisnin, dan ruang rapat. Harga dari hotel ini dibandrol mulai harga Rp210.000.
6. Hazotel Semarang
Hotel ini berlokasi di Jalan Durian Raya No 27, Srondol Wetan, Banyumanik,Semarang, Jawa Tengah. Memiliki fasilitas, TV kabel, meja, pancuran dan bathtub terpisah, AC, dan wi-fi gratis.
Pula memiliki ruang bisnis dan ruang rapat. Harga per malam dari hotel ini adalah mulai Rp292.000.
7. Hotel Olympic
Hotel ini bertempat di Jalan Imam Bonjol no. 126, Semarang tengah, Semarang, Jawa Tengah. Memiliki fasilitas kamar diantaranya, meja, pancuran, TV, dan AC. Serta ada ruang untuk rapat dan menyediakan proyektor.
Tak lupa juga ada wi-fi gratis. Harga per malam dari hotel ini adalah mulai Rp150.000.
8. Horison Inn Alaska Semarang
Hotel ini beralamat di Jalan Kyai Saleh No.4, Semarang Selatan, Semarang, Jawa Tengah. Memiliki fasilitas umum TV, AC, meja, tempat tidur, dan wi-fi gratis.
Serta hotel ini memiliki fasilitas restoran, bar, dan fasilitas rapat. Harga per malam dari hotel ini adalah mulai Rp256.000.
Hotel ini berlokasi di Jalan Plampitan 37-39, Semarang Tengah, Semarang, Jawa Tengah. Memiliki fasilitas diantaranya, TV kabel, meja, brankas kamar, kulkas, pancuran, dan wi-fi gratis.
Dilengkapi juga dengan restoran, bar, fasilitas bisnis dan fasilitas rapat. Harga per malam dari hotel ini adalah Rp262.948.
Hotel ini berlokasi di Jalan Gajah mada 172, Simpang Lima, Semarang, Jawa Tengah. Memiliki fasilitas diantaranya, TV kabel, AC, meja, pancuran mandi, tempat tidur luas, dan wi-fi gratis.
Dilengkapi juga dengan fasilitas bisnis dan rapat. Harga per malam dari hotel ini adalah mulai Rp340.299.
Demikianlah ulasan mengenai 10 rekomendasi hotel murah di Semarang, dilengkapi dengan fasilitas terbaik.
Kontributor : Agung Kurniawan
Berita Terkait
-
Sosok Bripka R, Diduga Tembak Siswa SMKN 4 Semarang hingga Tewas
-
Siswa Paskibraka Tewas Tertembak Dicap Gangster, Viral Curhatan Pilu Tante Korban: Anak Ini Bercita-cita jadi Polisi
-
PSIS Semarang Datangkan Striker Gustavo Souza, Statistiknya Ngeri di Liga El Savador!
-
Detik-detik Anggota Paskibra SMK 4 Semarang Tewas Ditembak Polisi dan Kejanggalan Kronologinya
-
5 Fakta Kasus Anak SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Tertembak Polisi
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Maksimalkan Jumlah Pemilih, Perekaman KTP Akan Dilakukan Sampai Hari Pencoblosan
-
Pendapatan Pajak dari MotoGP Mandalika Turun Meski Jumlah Penonton Naik
-
Belanja Lebih Murah di Promo Brand Sale 12.12 Blibli
-
PSK Asal Filipina Ditangkap Di Sanur, Tak Punya Paspor
-
Lapas Bangli Berikan Transparansi Soal Scott Rush Bali Nine Agar Tak Ada Kecemburuan