SuaraBali.id - Jadwal gelaran World Superbike (WSBK) di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat sempat tertunda perkara cuaca buruk kemarin, Sabtu (21/11/2021). Cuaca yang tak menentu ini memang bisa menjadi kendala event balap di Mandalika.
Terkini Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) juga memprediksi akan terjadi hujan ringan hari ini, Minggu (21/11/2021).
Stasiun meteorologi Zaenudin Abdul Majid telah merilis peringatan dini cuaca untuk hari ini. Dan final Wolrd Superbike di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat diprediksi mengalami hujan ringan.
Potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang diprediksi terjadi di wilayah Kota Mataram, Kabupatan Lombok Barat, Lombok Utara, Lombok Timur, Sumbawa Barat, Sumbawa, Bima, Kota Bima, dan Dompu pada siang hingga malam hari.
"Waspadai adanya potensi hujan sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang di wilayah Lombok Tengah," kata Prakirawan Cuaca Stasiun Meteorologi Zaenudin Abdul Majid, Anas di Praya, Lombok Tengah seperti dilansir Antaranews.
Hujan diprediksi terjadi sekitar pukul 14.00 wita, di Kecamatan Pujut berpotensi hujan ringan," katanya.
Selain itu, BMKG juga mengimbau warga untuk waspadai tinggi gelombang yang mencapai 2 m atau lebih di selat Lombok bagian selatan, selat alas bagian selatan, samudera hindia selatan NTB, dan Selat Sape bagian selatan.
"Kita juga mengimbau untuk waspada gelombang tinggi," katanya.
Sebelumnya, panitaa menunda race 1 WSBK di Sirkuit Mandalika setelah diguyur hujan lebat dan balapan akan digelar pada hari ini (Ahad).
Hujan lebat sempat menganggu jadwal race pertama. Adapun hari ini balapan kembali diadakan dengan beberapa perubahan diantaranya :
Berikut ini jadwal baru WSBK di Mandalika, Minggu (20/11/2021):
09:00: WorldSBK Warm-Up
09:25: WorldSSP Warm-Up
11:00: WorldSBK Race 1 (21 Lap)
12:30: IATC Race 3 - (12 Lap, jarak baru balapan)
Berita Terkait
-
BMKG Gandeng Teknologi AI untuk Prediksi Hujan, Akurasi Diklaim Makin Tinggi
-
Logika Air Mbah Karman
-
Seluruh Titik Banjir di Jakarta Telah Surut, BPBD Tetap Imbau Warga Waspada
-
Enam Pohon Tumbang di Jakarta Akibat Cuaca Ekstrem, Timpa Rumah dan Kabel Listrik
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, Satu Ruas Jalan Masih Tergenang, Puluhan Warga Mengungsi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara
-
Jadi Favorit Gen Z, Ini Tren Make Up 2026