SuaraBali.id - Indonesia punya beragam makanan khas daerah yang menggoyang lidah. Kenikmatan makanan khas daerah membuat Indonesia semakin unik dan menarik.
Masakan khas daerah tersebut menjadi istimewa karena keahlian masak penduduk setempat dan rempah-rempah yang digunakan.
Rakyat Indonesia sendiri pun tertarik dengan masakan daerah lain karena keunikannya, kemudian beberapa mencoba memasaknya sendiri.
Wisata kuliner yang dapat menjadi sumber peningkatan perekonomian suatu daerah pun muncul sebagai tanggapan tingginya minat pendatang atas keistimewaan suatu masakan di daerah tertentu.
Baca Juga: Rekomendasi 5 Hotel Bandung Rasa Bali, Mewah dan Terbaik
Beberapa warga juga akan memasak ulang makanan khas daerah lain di daerahnya sendiri, baik sebagai tempat wisata kuliner maupun karena memang menyukainya. Hal ini tentu membuat beberapa makanan dikenal di daerah lain dan tidak tahu daerah asalnya.
Berikut makanan khas daerah di Indonesia yang bisa menjadi sajian hangat perayaan Natal 2021:
1. Gado-gado
Gado-gado merupakan makanan khas daerah yang mendunia. Makanan ini berasal dari Jawa Barat. Gado-gado adalah sayur-sayuran yang direbus kemudian dicampur dengan telur rebus, dan disiram dengan kuah kacang. Makanan ini merupakan makanan yang sangat sehat dan nikmat. Pembuatan gado-gado pun sangat mudah.
2. Rendang
Baca Juga: Rekomendasi 10 Hotel Murah di Bandung di Bawah Rp 100 Ribu untuk Liburan Minim Budget
Rendang merupakan makanan khas daerah Sumatera Barat yang kerap dimasak di berbagai daerah. Rendang menjadi kuliner yang mendunia karena kelezatannya. Proses pembuatan rendang yang lama menjadi terbayarkan karena kenikmatannya. Rendang menjadi istimewa karena uniknya rempah-rempah yang digunakan.
Gulai Belacan adalah makanan khas daerah Riau yang terbuat dari kuah rempah-rempah dengan daging ayam, sapi, udang, ikan, dan sebagainya. Makanan ini berwarna merah dan biasa disajikan dengan nasi hangat.
4. Mie Aceh
Sesuai dengan namanya, mie aceh merupakan makanan khas daerah Nanggroe Aceh Darussalam. Mie Aceh adalah mie yang tebal dengan bumbu rempah-rempah khas Aceh serta disajikan dengan topping daging, cumi, kepiting, udang, ayam, dan lain sebagainya. Mie aceh merupakan kuliner yang unik karena selain topping yang istimewa, mie aceh juga menggunakan mie yang tebal dan besar dengan bumbu yang sangat istimewa.
5. Pempek
Pempek merupakan makanan yang sangat populer di Indonesia. Pempek adalah makanan khas daerah Palembang, Sumatera Selatan. Makanan ini memiliki rasa yang lezat dan gurih. Pempek biasa dihidangkan dengan kuah dan dicelupkan dalam kuah tersebut. Pempek berisi telur rebus dengan berbagai bentuk.
Demikian makanan khas daerah Indonesia. Tentu saja warisan leluhur ini perlu terus dilestarikan.
Kontributor : Rio Rizalino
Berita Terkait
-
Rendang vs Berlian: Beda Kelas Bisnis Mama Fuji dan Reza Artamevia Diungkit Usai Ada Dugaan Penipuan
-
Doyan Banget Rendang, Jan Vertonghen Punya Darah Indonesia?
-
Deretan Budaya Indonesia yang Pernah Diklaim dari Malaysia, Urusan Batik sampai Bikin IShowSpeed Bingung
-
Resep Rendang Daging Sapi Sederhana: Cocok untuk Pemula
-
3 Makanan Favorit Maia Estianty, Sultan tapi Tetap Sederhana
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
Terkini
-
Legenda Nasi Tahu Ni Sarti Sukawati: Kuliner Vegetarian yang Selalu Diburu Wisatawan
-
Dari Pos Pengungsian Gunung Lewotobi, Warga Tetap Dukung Dan Semangati Timnas Indonesia
-
Serangan Fajar Pilkada 2024 Diprediksi Beralih dari Tunai Jadi Uang Digital
-
Raja-raja di Bali Minta Bandara Bali Utara Dibangun di Atas Laut
-
Cerita Warga Saat Kejadian Erupsi Gunung Lewotobi, Lari Dan Hanya Ada Pakaian di Badan