SuaraBali.id - Indonesia punya beragam makanan khas daerah yang menggoyang lidah. Kenikmatan makanan khas daerah membuat Indonesia semakin unik dan menarik.
Masakan khas daerah tersebut menjadi istimewa karena keahlian masak penduduk setempat dan rempah-rempah yang digunakan.
Rakyat Indonesia sendiri pun tertarik dengan masakan daerah lain karena keunikannya, kemudian beberapa mencoba memasaknya sendiri.
Wisata kuliner yang dapat menjadi sumber peningkatan perekonomian suatu daerah pun muncul sebagai tanggapan tingginya minat pendatang atas keistimewaan suatu masakan di daerah tertentu.
Beberapa warga juga akan memasak ulang makanan khas daerah lain di daerahnya sendiri, baik sebagai tempat wisata kuliner maupun karena memang menyukainya. Hal ini tentu membuat beberapa makanan dikenal di daerah lain dan tidak tahu daerah asalnya.
Berikut makanan khas daerah di Indonesia yang bisa menjadi sajian hangat perayaan Natal 2021:
1. Gado-gado
Gado-gado merupakan makanan khas daerah yang mendunia. Makanan ini berasal dari Jawa Barat. Gado-gado adalah sayur-sayuran yang direbus kemudian dicampur dengan telur rebus, dan disiram dengan kuah kacang. Makanan ini merupakan makanan yang sangat sehat dan nikmat. Pembuatan gado-gado pun sangat mudah.
2. Rendang
Baca Juga: Rekomendasi 5 Hotel Bandung Rasa Bali, Mewah dan Terbaik
Rendang merupakan makanan khas daerah Sumatera Barat yang kerap dimasak di berbagai daerah. Rendang menjadi kuliner yang mendunia karena kelezatannya. Proses pembuatan rendang yang lama menjadi terbayarkan karena kenikmatannya. Rendang menjadi istimewa karena uniknya rempah-rempah yang digunakan.
Gulai Belacan adalah makanan khas daerah Riau yang terbuat dari kuah rempah-rempah dengan daging ayam, sapi, udang, ikan, dan sebagainya. Makanan ini berwarna merah dan biasa disajikan dengan nasi hangat.
4. Mie Aceh
Sesuai dengan namanya, mie aceh merupakan makanan khas daerah Nanggroe Aceh Darussalam. Mie Aceh adalah mie yang tebal dengan bumbu rempah-rempah khas Aceh serta disajikan dengan topping daging, cumi, kepiting, udang, ayam, dan lain sebagainya. Mie aceh merupakan kuliner yang unik karena selain topping yang istimewa, mie aceh juga menggunakan mie yang tebal dan besar dengan bumbu yang sangat istimewa.
5. Pempek
Tag
Berita Terkait
-
5 Spot Wisata Kuliner Jogja: Asli Sedap, Bukan Efek Marketing FOMO
-
Pelukan Jarak Jauh dari Rantau, 1 Ton Rendang Dimasak untuk Korban Banjir Sumatra
-
Petualangan Rasa di Kota Kembang: Jelajahi Sarapan, Camilan, dan Makan Malam Ikonik Bandung
-
Canape Rasa Nusantara, DEWATA Bikin Gado-Gado dan Es Teler Jadi Kudapan Elegan!
-
Tak Perlu ke Dapur, Nasi Rendang Hingga Gulai Kini Punya Versi Siap Santap dan Rasa Autentik
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat