SuaraBali.id - Makanan kekinian kini kerap mengalami kreasi tiap tahunnya. Baik bentuknya yang unik ataupun rasanya yang menarik. Kreasi itulah yang membuat pencinta kuliner memburunya.
Selain itu, makanan kekinian kini bisa menjadi peluang bisnis yang menjanjikan. Dengan modal yang tidak terlalu banyak, anda bisa menulai bisnis ini.
Karena minat masyarakat terhadap hal baru yang inovatif, unik, dan rasanya yang nikmat selalu tinggi. Dengan modal dan kreativitas, Anda bisa mulai berjualan makanan kekinian.
Dari sekian bayaknya makanan kekinian yang viral, berikut daftar makanan yang masih eksis hingga saat ini:
1. Baso Aci
Berbeda halnya dengan bakso pada umunya yang menggunakan bahan utama ayam atau daging, baso aci berbahan utama aci atau tepung tapioka. Untuk melengkapinya bisa ditambah dengan kacang pilus, kerupuk kulit sapi atau kerbau. Serta, tambahkan potongan tahu.
2. Seblak
Makanan khas Bandung yang hits ini memang sangat populer. Tidak hanya di Bandung kini di kota-kota lain juga sudah banyak tersedia. Seblak terbuat dari kerupuk oren kemudian, di siram menggunakan bumbu cikur.
3. Churros
Baca Juga: Viral Gadis Baduy Bongkar Harga Outvit, Harganya Mengejutkan
Makanan selanjutnya yaitu churros. Makanan ini merupakan makanan khas dari Spanyol dan Amerika latin. Bahan utama untuk membuat churros yaitu susu, tepung, margarin, garam, telur, cinammon powder dan selai cokelat.
Olahan makanan ini bisa dikreasikan dengan berbagai bahan seperti oreo, cream cheese, butter cream, nuttela, ubi ungu, bisa juga ditambahkan buah naga, strawberry sampai saus karamel.
4. Dimsum
Salah satu makanan yang sedang hits yaitu dimsum. Makanan khas asal Cina ini mulai diminati oleh warga Indonesia. Dimsum dengan mudah ditemui digerai-gerai pinggir jalan. Bahan utama dimsum yaitu ayam, tepung tapioka, daun bawang, saos tiram, penyedap rasa dan worter. Kulit lumpia sebagai pembungkus bahan-bahan lalu dikukus.
5. Takoyaki
Makanan kekinian berikutnya yaitu Takoyaki. Kuliner asal jepang ini menjadi salah satu hidangan paling disukai oleh seluruh masyarakat bahkan anak-anak. Bahan-bahan untuk membuat takoyaki adalah meizena, air kaldu, telur, baking powder, kecap asin, susu cair tawar, daun bawang, serta garam.
Tag
Berita Terkait
-
Viral! Bocah Menangis Menolak Pulang, Minta Ayah Nikahi Gurunya
-
Apa Itu Segitiga Kematian di Wajah? Viral Kisah Suami Meninggal Usai Istri Iseng Pencet Jerawatnya
-
Viral Purbaya Resmikan Pinjol Yayasan Al Mubarok, Kemenkeu Pastikan Hoaks
-
Ketika Perhatian Menjadi Senjata: Membaca Ulang Ancaman Child Grooming
-
Lewat MVP PNM, 1.000 Pelajar SLTA se-Indonesia Angkat Peran Ibu Sebagai Pahlawan Keluarga
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas IX Halaman 110 Kurikulum Merdeka: Hati-Hati Tukang Tipu!
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas VII Halaman 98 Kurikulum Merdeka: Membuat Sorbet Buah
-
Kunci Jawaban Informatika Kelas X Halaman 22 Kurikulum Merdeka : Data, Informasi dan Validasi
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain