SuaraBali.id - Sebuah video viral di Tiktok menceritakan pengalaman seorang sopir ambulans yang antar jenazah dari Purwokerto ke Bali selama 15 jam. Ia mengantar jenazah tersebut seorang diri sambil mengendarai ambulans.
Video ini pun mendapatkan banyak komentar dari warganet di media sosial karena banyak yang merasa merinding. Momen tersebut dibagikan oleh akun Tiktok @iqbal_ayumeii.
Berdasarkan video dalam unggahan tersebut, sang sopir ambulans membagikan momen dirinya mengantarkan jenazah dalam waktu tempuh yang cukup lama.
Dimana jenazah tersebut diletakkan di sebuah peti mati berwarna putih.
Sopir ambulans tersebut mengatakan dirinya akan mengantarkan jenazah menuju Bali.
Dia melakukan perjalanan selama sekitar 15 jam untuk mengantarkan jenazah seorang diri.
Berdasarkan video tersebut, sopir itu mengantarkan jenazah dari Purwokerto, Jawa Tengah.
Diapun membagikan momen ia bersama jenazah yang ada di dalam peti.
Perjalanan yang harus ditempuh dari Purwokerto menuju Bali sekitar 15 jam 48 menit.
Dalam video tersebut, suasana jalanan terlihat begitu sepi.
Suasana di dalam ambulans tersebut juga tampak gelap.
Hanya ada peti jenazah di bagian belakang mobil ambulans tersebut.
Momen tersebut membuat warganet dinilai seperti uji nyali bagi sopir ambulans.
Suasana begitu hening, di bagian belakang ambulans tersebut tak ada keluarga jenazah yang mendampingi.
Kursi di bagian belakang mobil ambulans tampak sepi dan hanya terlihat peti jenazah.
Berita Terkait
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Ton Emas Sehari
-
Di Balik Layar Profesi Live Shopping E-Commerce, Benarkah Harus Terus 'Ngoceh'?
-
Viral Donald Trump Diduga Beri Isyarat Jari Tengah Saat Kunjungi Pabrik Ford
-
Kronologi Pernikahan Kak Seto dan Deviana Mulyadi yang Viral di Medsos
-
Resmi! TikTok Jadi Mitra FIFA Piala Dunia 2026: Ada Prediksi Skor hingga Fitur AR
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen