SuaraBali.id - Sheila Marcia mengungkap cerita hidupnya yang mengalami masa sulit selama pandemi covid-19. Seperti diketahui, Sheila Marcia selama ini tinggal di Bali dan sebelumnya ia bekerja sebagai disk jockey (DJ) sebelum menikahi Dimas Akira.
Saat hadir di channel YouTube Deddy Corbuzier, Sheila mengungkapkan masa-masa sulitnya hanya mengandalkan gaji suaminya, Dimas Akira. Sebelum akhirnya pindah ke Semarang, Sheila dan Dimas tinggal di rumah kontrakan saat di Bali. Bahkan rumahnya itu sering ada kelabang.
Saat itu ia sedang hamil dan tak bekerja. Akhirnya Sheila dan keluarganya hanya mengandalkan gaji Rp 2 juta dari suaminya.
"Waktu itu aku hamil nggak kerja jadi hanya mengandalkan dari Dimas. Tapi tiba-tiba saat pandemi datang gaji Dimas diturunin dan kita akhirnya bisa hidup dengan gaji Rp2 juta bisa hidup," ucap Sheila.
Ibu 4 anak itu juga mengatakan bahwa ayah dan ibunya sampai diberi makan oleh tetangga.
"Papa mama udah ga kerja dari mana duitnya? Nggak tau juga, ada tetangga kasih makan, kita hidup," imbuhnya.
"Tadinya aku dan Dimas tinggal di rumah yang banyak kelabangnya. Jadi karena kita belum ada rumah jadi kita kontrak yang sebulan itu Rp2 juta karena gajinya segitu, jadi untuk stay aja," pungkasnya.
Tapi kini hidup Sheila Marcia sudah jauh lebih baik sejak suaminya bekerja di Semarang. Ekonominya pun perlahan membaik.
Tag
Berita Terkait
-
3 Rekomendasi Hotel Bintang 5 di Bali dengan Fasilitas Lengkap
-
Nge-Jokes 1+1=2 yang Viral, Akun Bali United Kena Sentil: Gak Ada Kerjaan Ya?
-
Salip London hingga Paris, Bali Jadi Destinasi Wisata Terbaik Dunia 2026
-
Jejak Berdarah Pembunuh Sadis Rumania Berakhir di Bali, Diciduk Tim Gabungan di Kerobokan
-
Buron Hampir Tiga Tahun, Terpidana Kredit FIktif Mila Indriani Ditangkap di Bali
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat