SuaraBali.id - Indonesia dikenal kaya akan benda-benda pusaka yang diyakini mempunyai kekuatan magis. Tak hanya warga negara Indonesia yang percaya akan hal ini namun Vokalis grup rock legendaris The Rolling Stones, Mick Jagger, ternyata juga suka keris.
Kegemarannya pada keris itu juga membuatnya pernah melakukan ritual "pasupati" untuk keris miliknya di Puri Anyar Kerambitan Tabanan, Bali.
Upacara "memasupati" keris ini dilakukan Mick Jagger di Puri Anyar Kerambitan Tabanan pada tahun 1997. Keris yang dipasupati merupakan keris pemberian konglomerat Indonesia Setiawan Djody.
"Waktu itu Mick Jagger "memasupati" keris pusaka di Merajan (pura) Alit, Puri Anyar Kerambitan. Keris dipasupati oleh seorang pedanda (pendeta Hindu),” jelas salah satu anggota keluarga Puri Anyar Kerambitan, Anak Agung Ngurah Agung Bagus Erawan, dalam wawancara dengan Beritabali.com, tahun 2015.
Keris yang sudah dipasupati itu, kata Agung, selanjutnya dibawa Mick Jagger kembali ke negaranya di Inggris.
Upacara pasupati merupakan bagian dari upacara Dewa Yadnya. Dalam kepercayaan umat Hindu Bali, upacara ini bertujuan untuk "menghidupkan" serta memohon kekuatan magis terhadap benda-benda tertentu yang akan dikeramatkan.
Menurut keyakinan Hindu khususnya di Bali, segala sesuatu yang diciptakan oleh Ida Hyang Widhi (Tuhan) mempunyai jiwa, termasuk yang diciptakan oleh manusia mempunyai jiwa atau kekuatan magis.
Itu bisa "dihidupkan" dengan cara memohon kepada Sang Maha Pencipta melalui upacara Pasupati.
Berita Terkait
-
Antrean Panjang di Sanur dan Sepiring Cerita dari Warung Mak Beng
-
Jens Raven Janji Timnas Indonesia U-23 Tampil Lebih Sangar dan Kuat di Kalender Kompetisi 2026
-
Momen Perayaan Tahun Baru 2026 di Sejumlah Daerah Indonesia
-
Kemenhub Baru Bilang Bali Sepi, Penumpang Pesawat Turun 2 Persen di Nataru
-
Hasil Bali United vs Dewa United di BRI Super League, Duel Taktis Jansen dan Riekerink Seri
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar