SuaraBali.id - Dikenal di dunia hiburan, siapa sangka beberapa seleb Korea ini dulu punya profesi yang berbeda jauh dari sekarang. Yuk simak profesi seleb Korea yang sebelum terkenal.
Usut punya usut para seleb Korea ini punya latar belakang yang jauh dari dunia keartisan. Beberapa di antaranya bahkan punya sertifikasi profesi dalam pekerjaan sebelumnya.
Lantas apa saja profesi lama seleb Korea sebelum jadi artis terkenal?
1. Jong Hyun CN Blue sebelum jadi gitaris sukses dengan suara merdu adalah seorang atlet judo.
Baca Juga: 4 Seleb Korea Beragama Islam, Ada yang Anggota Boy Band
2. Han Chae Young dulunya adalah pemain skater. Karena wajahnya yang menawan, ia pun terjun ke dunia entertanment.
3. Pemain Hometown Cha Cha Cha Shin Min Ah dulunya berprofesi sebagai atlet dan pelari. Ia lantas memutuskan untuk mendalami akting dan sukses jadi artis drama.
4. Aktor ganteng Won Bin dulu pernah bekerja sebagai mekanik mobil di bengkel selepas SMA.
5. Song Hye Kyo sebelum jadi artis terkenal adalah seorang atlet ski, tapi karena cedera kaki ia lantas menekuni pekerjaan sebagai aktris.
6. Seleb Korea Kim Min Suk dulunya adalah seorang pegawai di restoran sushi. Lewat ajang pencarian bakat KPop Star, ia berhasi menjadi penyanyi dan aktor peran.
Baca Juga: Makin Melokal, Ini 6 Seleb Korea yang Pakai Baju Batik
7. Ma Dong Seok sebenarnya sudah lama berlatih untuk jadi petarung MMA. Ia malah mendulang popularitas sebagai aktor dengan postur gagahnya ini.
Berita Terkait
-
4 Drama Shin Min Ah yang Sukses Curi Perhatian, Terbaru Bertajuk Karma!
-
Lee Se Young, Lee Jong Suk, Shin Min Ah, dan Ju Ji Hoon Main Drama Baru
-
Netflix Rilis Teaser Resmi Drama Karma: Penuh Aura Tegang dan Mencekam
-
Tayang April, Netflix Rilis Poster dan Trailer Serial Thriller Karma
-
Sinopsis Drakor Karma, Dibintangi Park Hae Soo hingga Shin Min Ah
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu
-
Arus Balik dari Jawa ke Bali Mulai Meningkat, Akhir Pekan Diprediksi Jadi Puncaknya
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak
-
Dulu Turis Langsung ke Gili Trawangan, Kini Senggigi Dibidik: NTB Ubah Strategi Pariwisata