SuaraBali.id - Anak kedua Anang Hermanysah dan Krisdayanti, Azriel Hermansyah dikenal sebagai sosok yang supel di keluarganya. Ia juga salah satu anak kesayangan ibu sambungnya, Ashanty.
Azriel selalu bersikap manis pada ibu sambungnya, Ashanty. Namun siapa sangka di masa lalu keduanya sering terlibat pertengkaran yang membuat adik Aurel Hermansyah ini ingin kabur.
Azriel Hermansyah menceritakan, kehadiran Ashanty mengubah hidupnya. Dari yang semula tanpa aturan mendadak ada batasan kedisplinan.
"Awalnya nggak ada aturan di rumah, terus bunda datang kan ngasih aturan ini itu. Setiap hari itu berantem sama bunda," tutur Azriel Hermansyah dikutip dari kanal YouTube AH, Kamis (7/10/2021).
"(Azriel) mau kabur dari bunda berapa kali," timpal Ashanty.
Ashanty bahkan mengetahui saat Azriel Hermansyah curhat ke asisten rumah tangga. Adik Aurel Hermansyah itu merasakan perubahan drastis setelah ayahnya menikah lagi.
"Dia bilang gini ke mba 'Aku itu dulu selalu dimanjain nggak pernah diginiin. Sekarang aku diginiin'. Setahun lebih lah dia kayak gitu," ujar istri Anang Hermansyah ini.
Parahnya lagi, niat untuk kabur dari rumah itu saat Azriel Hermansyah masih duduk di kelas 5 SD. Untungnya, ia tak sampai melakukan hal tersebut.
"Ada peraturan itu masih syok. Cowok," kata Azriel Hermansyah.
Atta Halilintar yang sejak tadi menyimak curhat Azriel menanyakan apakah Ashanty masih menerapkan aturan itu.
Berita Terkait
-
Lagi Liburan di Barcelona, Ashanty Kaget Titiek Puspa Meninggal: Akan Selalu Terkenang!
-
Ucapkan Ini usai Azriel Minta Maaf saat Lebaran, Kris Dayanti Bikin Haru: Orang Tua Bijak
-
Azriel Hermansyah Minta Maaf Saat Lebaran, Kris Dayanti Akui Dirinya yang Lebih Banyak Salah
-
Calon Istri Tak Harus Anak Artis, Saaih Halilintar Bersedia Nikahi Penggemarnya
-
Geni Faruk Klarifikasi Soal Calon Menantunya Harus Anak Diva
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
Terkini
-
Bule Ngamuk di Klinik Pecatu Mengaku Merasa Berada di Alam Lain
-
Lebih Senior 10 Tahun, Maxime Bouttier Kaget dengan Gaya Hidup Tak Biasa Luna Maya
-
Kemenperin Minta Bali Koordinasi Soal Pelarangan AMDK, Koster : Nggak Perlu, Ini Kewenangan
-
BRI Optimis Terhadap Keberlanjutan Kinerja, Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
BRI Dukung Pengusaha Kue Lokal Tien Cakes and Cookies, Usaha Kian Melesat