SuaraBali.id - Daftar artis yang mempunyai villa mewah di Bali dan investasikan properti di pulau dewata mulai dari pengacara kondang Hotman Paris Hutapea sampai Anang Ashanty.
Para artis ini memang awalnya dikenal kerap mengunjungi Bali untuk berlibur, tak heran mereka akhirnya tergiur untuk memiliki hunian di Bali. Hunian mereka pun tak main-main, yaitu villa mewah dengan lokasi yang strategis di Bali.
Inilah deretan para artis yang memiliki vila di Bali :
- Hotman Paris
Pengacara Hotman Paris saat tiba di Law Firm miliknya di Kelapa Gading, Jakarta Utara, Rabu (29/9/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Pengacara kondang satu ini memang tak perlu diragukan lagi harta kekayaannya.
Hotman Paris diketahui memiliki beberapa villa di Bali. Salah satunya adalah villa The Hotman Paris I Seminyak yang terletak di Jl. Petitenget Gg villa Kendal No 33, Seminyak, Kuta, Bali.
Anda juga bisa lho mencoba menginap di salah satu villa Hotman Paris ini, salah satunya yang di The Hotman Paris I Seminyak.
Dengan harga sewa hotel dimulai dari harga, Rp4.819.277 villa ini terdiri dari kamar tidur, toilet kamar, lobi, restoran, kolam renang, Ruang untuk tamu dan beragam fasilitas lainnya.
Villa ini juga terletak di tempat yang cukup strategis, yaitu dekat dengan wisata pantai seperti pantai Seminyak dan pantai Kuta.
2. Rossa
Masih ada di kawasan Seminyak, Rossa memiliki hunian berupa villa dengan desain yang unik.
Pasalnya untuk melihat bangunan utama anda harus turun terlebih dahulu. Villanya dilengkapai dengan kolam dan Jacuzzi serta terdapat tiga tempat tidur, dapur dan area ruang tamu dengan desain modern.
Tak hanya melebarkan sayapnya di dunia bisnis Jessica Iskandar juga menginvestasikan rupiahnya dengan membangun sebuah vila di kawasan Seminyak, Bali.
Tepatnya di Jl. Umalas Klecung No. 56 C, Kerobokan Kelod, Kuta Utara, Badung, Bali.
Vila milik Jessica Iskandar ini dilengkapi dengan kamar yang besar dan terdapat TV, kamar mandi dan bathtub, dengan di sisi luar kamar terdapat balkon dilengkapi kursi untuk melihat pemandangan diluar yang hijau nan asri.
Tag
Berita Terkait
-
Dorong Ekonomi Daerah, Pusat Bisnis Baru di Bali Fokus Kembangkan Kopi dan Cokelat Premium
-
Bikin Gaduh Usai Sebut Pemilik Podcast Juara Selingkuh, Hotman Paris: Cuma Iseng Aja
-
Mengenal Inka Williams, Pacar Channing Tatum yang Dekat dengan Budaya Bali
-
Hotman Paris Sentil Podcaster Jago Selingkuh, Doktif Blak-blakan Sebut Inisial DRL
-
4 Fakta Buba Tea Bali yang Viral Jual Matcha Infus, Harga Mulai Rp190 Ribu
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Wajib Dicoba! Ini Tren Sepatu Tahun 2026
-
iPad Terbaik 2026: Bandingkan Harga & Fitur, Mana Paling Worth It?
-
5 Compact Powder 'Foundation' Coverage Tinggi Bikin Wajah Mulus Seharian
-
5 Jajanan Viral Siap Guncang Lidah Pecinta Ngemil, Mana Favoritmu?
-
6 Kafe di Jimbaran Rusak Parah Dihantam Angin Kencang