SuaraBali.id - Nama Rizky Billar terus menjadi perbincangan usai menikah dengan penyanyi dangdut Lesti Kejora. Keduanya kini tengah berbahagia menanti kelahiran anak pertamanya.
Pemilik nama lengkap Muhammad Rizky Billar ini mengawali kariernya dari nol. Sebelum membintangi beragam judul sinetron dan film, ia pernah menjadi model.
Penasaran seperti apa sosoknya saat belum seterkenal sekarang? Simak sederet potret jadul Rizky Billar berikut ini.
1. Rizky Billar lahir di Medan, 12 Juli 1995. Ia kini berusia 25 tahun
2. Begini rupanya paras Rizky Billar semasa kecil. Bikin pangling ya?
3. Ia merupakan anak terakhir dari 7 bersaudara. Coba tebak Rizky Billar yang mana?
4. Ia mulai aktif di dunia entertainment sejak 2014 dan dikenal luas usai membintangi Film Miscall
5. Sebelum melejit, Rizky Billar mencoba keberuntungan dengan mengikuti kontes model
6. Ia diketahui juga pernah menyabet juara dalam kontes majalah remaja Aneka Yess pada 2011
Baca Juga: Bikin Heboh, Rizky Billar dan Lesti Kejora akan Dilaporkan atas Kasus Pembohongan
7. Dari situ, putra pasangan Daniel Ey dan Rosmala Dewi ini melebarkan sayapnya di dunia akting. Sepanjang 2015 hingga 2021, ia sudah membintangi setidaknya 12 sinetron dan 16 FTV lho
8. Selain akting, Rizky Billar juga menjajal dunia tarik suara, model iklan, hingga presenter
Itulah sederet potret jadul Rizky Billar yang belakangan jadi sorotan usai menikahi sang pujaan hati, Lesti Kejora.
(Fitri Asta Pramesti)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas X Halaman 173 Kurikulum Merdeka: Sisi Lain Kartini
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas VII Halaman 20 : Operasi Perkalian dan Pembagian Bilangan Bulat
-
Kunci Jawaban Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Kelas VII Halaman 67: Salat dan Zikir
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa