Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Rabu, 01 September 2021 | 15:59 WIB
Kak Seto (Instagram @kaksetosahabatanak)

SuaraBali.id - Foto jaman dulu atau foto jadul Kak Seto ternyata bikin kaget. Kak Seto sudah eksis dengan poni sejak dulu hingga kini.

Kini Seto Mulyadi atau yang biasa dipanggil Kak Seto baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-70.

Sosok sahabat anak ini masih terlihat bugar di usianya yang memasuki kepala 7.

Bahkan jika ditilik lagi lewat potret lawas Kak Seto nyaris tak ada yang berubah darinya, termasuk poni ikoniknya.

Baca Juga: Tetap Awet Muda, 6 Potret Kak Seto di Usia 70 Tahun

Psikolog anak yang tenar lewat acara Si Komo ini lahir di tahun 1952 lalu. Ia menjabat sebagai ketua Lembaga Perlindungan Anak Indonesia.

Sudah 4 dekade lebih Kak Seto mendedikasikan hidupnya menjadi sahabat anak.

Berikut 5 foto jadul Kak Seto:

1. Dekade pertama Kak Seto muncul sebagai sahabat anak adalah ketika menjadi presenter dan perannya sebagai pengasuh di acara "Aneka Ria Anak-anak" bersama Henny Poerwonegoro di TVRI tahun 1978 sampai 1981. Poninya ternyata sudah ikonik sejak awal karir, ya!

Foto jaman dulu atau foto jadul Kak Seto ternyata bikin kaget. Kak Seto sudah eksis dengan poni sejak dulu hingga kini.

2. Sepuluh tahun kedua akrir Kak Seto diisi dengan mendirikan komunitas khusus untuk anak kembar Indonesia di tahun 1984. Yayasan itu ia namakan "Yayasan Nakula Sadewa". Kak Seto sendiri diketahui memiliki saudara kembar bernama Kresno Mulyadi yang berprofesi sebagai psikiater anak.

Baca Juga: Lakukan Aksi Ini di Perayaan Ultah ke-70, Kak Seto Dicurigai Warganet Pakai Stuntman

Foto jaman dulu atau foto jadul Kak Seto ternyata bikin kaget. Kak Seto sudah eksis dengan poni sejak dulu hingga kini.

3. Pada dekade ketiga karir Kak Seto yakni di tahun 1990, ia menciptakan karakter anak Si Komo yang melambungkan namanya di dunia televisi.

Foto jaman dulu atau foto jadul Kak Seto ternyata bikin kaget. Kak Seto sudah eksis dengan poni sejak dulu hingga kini.

4. Sementara itu di dekade ke-4 mulai tahun 1998, Kak Seto aktif dalam kegiatan perlindungan anak Tanah Air. Ia mengaku terinspirasi dari guru besarnya yakni pencipta lagu anak, almarhum Pak Kasur untuk melindungi anak dari Sabang sampai Merauke.

Foto jaman dulu atau foto jadul Kak Seto ternyata bikin kaget. Kak Seto sudah eksis dengan poni sejak dulu hingga kini.

5. Bukan hanya tampil di televisi, Kak Seto juga tampil secara langsung di desa-desa dan lapangan untuk menghibur anak-anak Indonesia.

Foto jaman dulu atau foto jadul Kak Seto ternyata bikin kaget. Kak Seto sudah eksis dengan poni sejak dulu hingga kini.

Load More