
SuaraBali.id - Benarkan PT Sido Muncul yang membagikan hadiah uang tunai sebesar Rp 75 juta? Sebab beredar pesan singkat berisi narasi tersebut.
Dalam pesan tersebut, juga terdapat link dan pin bagi pemenang.
Pesan tersebut berisi pengumuman yang mengatasnamakan Sido Muncul melakukan pembagian hadiah Rp 75 juta.

Berikut isi pesan singkat tersebut.
Baca Juga: Satu Perampok Toko Emas di Medan Ditangkap, Begini Faktanya
"Info resmi dari: PT. SIDOMUNCUL SELAMAT Bagi anda yang mendapatkan hadiah uang tunai Rp 75 juta pin undian (2RR5A7) untuk info klik bitly/infohadiah-sidomuncul2021."
Lantas, benarkah pesan singkat itu?
PENJELASAN
Dikutip dari Turnbackhoax.id--jaringan Suara.com, pesan singkat yang berisi pengumuman pembagian hadiah sebesar Rp 75 juta yang mengatasnamakan Sido Muncul adalah hoax atau tidak benar.
Setelah ditelusuri, link yang ada dalam pesan tersebut ternyata palsu.
Baca Juga: CEK FAKTA: Sido Muncul Bagikan Undian Uang Tunai Rp 75 Juta, Benarkah?
Dilansir dari laman resmi Sido Muncul, pihaknya memberikan keterangan bahwa Sido Muncul tidak pernah membagikan informasi terkait undian berhadiah atau lowongan kerja melalui situs lain.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Imbas Banyak Warga Kena Hoaks Pendaftaran PPSU, Ini Perintah Pramono ke Para Walkot
-
CEK FAKTA: Detergen Cair Bisa Digunakan untuk Pelembab Wajah
-
CEK FAKTA: Prabowo Hukum Mati Pejabat Korupsi Rp 10 Miliar Lebih, Benarkah?
-
Pelamar PJLP yang Serbu Balai Kota Kena Prank Hoaks, Pramono Bilang Begini
-
CEK FAKTA: Prabowo Bakal Hapus Jabatan Kepala Desa, Benarkah?
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
-
Momen Langka! Pemain Keturunan Maluku Jewer Kapten Timnas Indonesia di Serie A
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Sho Yamamoto Bawa Persis Solo Jungkalkan Persita
-
7 Rekomendasi Produk Make Up Lokal BPOM, Murah dengan Kualitas Terbaik
-
Siswa Nakal Jabar 'Disekolahkan' di Barak Militer, Program Mulai Digelar Mei 2025!
Terkini
-
Jenazah Kadek Melly Korban Kecelakaan di AS Akhirnya Dibawa ke Kampung Halaman
-
Penyedia Layanan Kanker Terbesar di Dunia Beroperasi di Bali International Hospital
-
Link DANA Kaget di Akhir Pekan, Ada Uang Jajan Untuk Malam Minggu Siap Diklaim
-
Dedi Mulyadi Geram, Sekolah Ini Hendak Plesir ke Bali Dengan Minta Murid Bayar Jutaan
-
Skandal AI di Universitas Udayana : Mahasiswa Ubah Foto Teman Jadi Vulgar dengan Bot Telegram