SuaraBali.id - Makan sayur biasanya jadi perkara sulit apabila dihadapkan pada anak-anak. Eh, tapi ternyata ngga cuma anak-anak yang sulit makan sayur, sebagian Idol KPop nyatanya juga ngga suka makan sayur lho.
Nah siapa aja mereka? Yuk intip ulasannya seperti dikutip dari matamata.com
1.Soyeon (G)I-DLE
Soyeon (G)I-DLE dikenal suka makan mukbang daging. Sangat cinta dengan daging, rapper (G)I-DLE itu menolak makan sayur.
Aisha EVERGLOW dikenal sebagai idol yang memiliki tubuh langsing dan tinggi semampai. Ternyata ia begitu cinta makan daging dan membenci sayuran.
3. Seulgi Red Velvet
Idol multitalenta, Seulgi Red Velvet ternyata tak suka makan sayur sejak kecil. Bahkan hingga dewasa ia selalu menyingkirkan sayuran yang ada di piringnya dan lebih memilih daging sebagai makanan favoritnya.
4. Kai EXO
Baca Juga: 7 Idol Kpop Jadi Anak Hits di Sekolah: Dapat Makanan Gratis hingga Surat dari Penggemar
Kai EXO dijuluki sebagai hot idol karena porsi tubuhnya yang sempurna. Tapi ternyata ia sering mengabaikan diet demi makan daging ayam kecintaannya.
5. Hyuna
Mantan member 4MINUTE, Hyuna ternyata begitu mencintai samgyeopsal atau daging perut babi. Meski begitu ia tetap punya tubuh yang indah. Namun ia masih mau makan sayur saat sedang diet.
6. Hyunjin Stray Kids
Hyunjin Stray Kids juga begitu menyukai daging-dagingan. Ia sangat benci dengan sayuran terutama wortel.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- Bukan Sekadar Wacana, Bupati Bogor Siapkan Anggaran Pembebasan Jalur Khusus Tambang Tahun Ini
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?