SuaraBali.id - Gendhis Geona Madaharsa lahir ditanggal cantik 21-8-21 atau 21 Agustus 21. Gendhis Geona Madaharsa merupakan anak dari Nella Kharisma.
Nella Kharisma dan suaminya, Dory Harsa kemudian memberi nama Gendhis Geona Madaharsa kepada sang buah hati yang diketahui berjenis kelamin perempuan tersebut.
Ingin tahu seperti apa cerita kelahiran buah hati Nella Kharisma dan Dory Harsa?
Simak berbagai fakta mengenai bayi cantik bernama Gendhis Geona Madaharsa tersebut berikut ini.
1. Lahir di Tanggal Cantik
Nella Kharisma melahirkan sang putri di Rumah Sakit JIH, Solo, Jawa Tengah.
Seperti diketahui, Solo merupakan tempat lahir dan tinggal Dory Harsa.
Sedangkan Nella Kharisma berasal dari Kediri, Jawa Timur.
Gendhis Geona Madaharsa bisa dibilang lahir di tanggal cantik lantaran tanggal dan tahunnya kembar yakni 21-08-21. Tidak hanya tanggal lahir, paras Gendhis juga cantik!
Baca Juga: 6 Fakta Gendhis Geona Madaharsa, Anak Nella Kharisma - Dory Harsa Lahir di Tanggal Cantik
2. Persalinan Normal
Nella Kharisma menjalani persalinan normal pada Sabtu dini hari, tepatnya pukul 00.40 WIB.
Kakak kandung Dory Harsa, Marlina, menyebut Nella Kharisma telah masuk rumah sakit pada Jumat (20/8/2021) pagi.
Nella Kharisma awalnya akan melakukan operasi caesar lantaran sang buah hati diprediksi lahir pada 18 Agustus 2021.
Namun proses persalinan ternyata bisa dilakukan secara normal tanpa halangan apapun. Gendhis Geona Madaharsa lahir sehat dengan berat 3,5 kilogram.
3. Bukan Anak Pertama Dory Harsa
Berita Terkait
-
Meriahkan Pesta Rakyat, Ini Doa Nella Kharisma Buat Pemerintahan Era Prabowo Subianto
-
Siapa Nella Kharisma, Pedangdut yang Sering Diisukan Menjadi Mualaf
-
Berapa Tarif Manggung Nella Kharisma? Videonya Nyanyi 'Don't Let Me Down' Viral hingga Banjir Kritikan
-
Video Nella Kharisma Nyanyi Lagu Bahasa Inggris Viral Lagi, Lafal Pengucapannya Tuai Kritik
-
Kesal Indonesia Kalah, Nella Kharisma Cari Weton Wasit Shen Yinhao, Mau Kirim Ilmu Hitam?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien